[PUISI] Luluh Lantak
![[PUISI] Luluh Lantak](https://cdn.idntimes.com/content-images/community/2023/02/tornado-damage-115801-1920-9bfa409d64e009e4dd965e56d6aad333-dd393c6c4b15068b78ea2a0a7ae580a6_600x400.jpg)

Lelap dalam senyap dihantam oleh bumi yang labil
hendak merusak, melahap, menghabisi, dan memusnahkan
tiada ampun, tiada simpati, tiada kasihan
ini balas dendam
dari salah yang anonim
Lupa sudah aku pungut kejora merah yang kau tempel di dinding kayu
karenanya, meleburlah roh yang kesepian itu bersama pembalasan dendam
perutnya terbahak-bahak melihat anak kecil terisak
kehilangan mainan, uang jajan, hunian, dan sandaran
Tidak ada yang wajar dalam derita
orang tua belum lagi sempat menyusui anaknya
sudah direnggut calon-calon penguasa dunia
untuk pengisi kebahagiaan di surga
Baca Juga: [PUISI] Menepis Ragu
Editor’s picks
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.
Berita Terkini Lainnya
Berita Terpopuler
- Tangis Timnas U-20 Usai Piala Dunia U-20 Batal di Indonesia
- 6 Perusahaan Tambang Nikel Terbesar di Indonesia, Ini Daftarnya
- Ada Akun Resmi WhatsApp di Tab Chat Pengguna, Apa Fungsinya?
- [QUIZ] Tebak-tebakan Khusus Dewasa Ini Bisa Menggoda Iman Kamu, Berani Coba?
- [LINIMASA-12] Perkembangan Terkini Pandemik COVID-19 di Indonesia
- Resep Ayam Bumbu Ngohiong, Chinese Food ala Rumahan yang Harum
- [LINIMASA-7] Perkembangan Terkini Vaksinasi COVID-19 di Indonesia
- Piala Dunia U-20 Batal, Jokowi Minta Erick Upayakan RI Lolos Sanksi
- 7 Kemalangan Hidup Ha Ye Sol di The Glory yang Bikin Iba, Tragis!