- Fiction
- Poetry
[PUISI] Apakah Rembulan Itu Ada?
Ketika hampa menguar ribuan pertanyaan
![[PUISI] Apakah Rembulan Itu Ada?](https://cdn.idntimes.com/content-images/community/2020/07/0f634420abdf5b1adc2f0d343e1369a3-c77fdc6cfa9566e63345c1b1916b623e_600x400.jpg)
Kami masih di sini Menepi bersamaan sudut kehampaan
Bersama dalam kemelut
Asa yang menguar minta dipadamkan
Biar kami beri seratus ribu berlian
Biar kami giring ratusan rayap
Biar kami hancurkan harap
Menari di atas sana
Akankah ia beritahu
Apakah rembulan itu ada
Apakah Ada...
Sebab tak dapat dibedakan
Mana jalan mana jurang
Baca Juga: [PUISI] Ratapan Bulan
Lanjutkan membaca artikel di bawah
Editor’s picks
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.
Topic:
Editorial Team
Show All
Berita Terkini Lainnya
Berita Terpopuler
- [BREAKING] Gempa Bumi Magnitudo 7,1 Guncang Sulawesi Utara
- Ada yang Mantan Pramugara, Ini Fakta 9 Aktor Ikatan Cinta
- Dulu Gerobak Bakso, Ini 9 Potret Mobil Dimas Ahmad Pasca jadi Artis
- Makin Romantis, 10 Potret Gaya Pacaran Julie Estelle dan Kekasih
- Evakuasi Sriwijaya SJY 182 Disetop, Penyelam Jalani Nitrogen Washout
- 10 Potret Unyu Lia Waode dan Alexa Jubaedah, Putrinya yang Bule Banget
- Tak Ada di Manifes Sriwijaya Air, Jenazah Sevia Daro Teridentifikasi
- [LINIMASA-5] Perkembangan Terkini Pandemik COVID-19 di Indonesia
- 10 Potret Kebersamaan Aktor dan Putranya yang Bak Fotokopian, Mirip!
- 10 Meme Lucu Gara-gara Google Maps Ini Bikin Tepok Jidat