[PUISI] Kenangan Mushola Kampung
Memori yang tak akan terulang kembali
![[PUISI] Kenangan Mushola Kampung](https://cdn.idntimes.com/content-images/community/2023/03/pexels-bilal-furkan-kosar-11119759-d970b9a19a754cc9ecd9f9b6f7df74c6-b54b51997999c543804e73a615bda36f_600x400.jpg)
Verified Writer
Mutia Zahra

Hanya berhias tikar usang
Di bawah penerangan redup
Namun riuh menyemarakkan
Terbawa desir halus angin malam
Mushola kampung meninggalkan berjuta memori
Selalu terpahat dalam ingatan
Ia tak semegah arsitektur masa kini
Kini tak ada lagi riuh seramai dahulu
Bersemarak menyambut Ramadan
Beralaskan tikar usang
Namun antusias tak pernah padam
Baca Juga: [PUISI] Sahabat Berkaki Empat
Lanjutkan membaca artikel di bawah
Editor’s picks
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.
Editorial Team
Show All
Berita Terkini Lainnya
Berita Terpopuler
- Chen, Baekhyun, Xiumin EXO Putuskan Kontrak dengan SM, Apa Masalahnya?
- [QUIZ] Trauma Masa Kecil Ungkap Karaktermu saat Dewasa
- 10 Perbedaan Makanan Indonesia Vs Malaysia, Kamu Suka yang Mana?
- 7 Potret Lesti Kejora dan Ahmad Dhani Duet Bareng, Suaranya Candu!
- Rencana Jahat dari Lapangan Golf Atur Korupsi Menara BTS Kominfo
- Kisah Nu'aiman Sahabat Nabi, Lucunya Bikin Geleng-Geleng
- Pembebasan Flyover Pramuka Jaktim Bermasalah, DPRD DKI Siap Kawal
- Mendarat Perdana di Bali, Pesawat Airbus A380 Emirates Bawa 482 Orang
- 7 Referensi OOTD Kasual ala Takahiro Moriuchi, Vokalis ONE OK ROCK