[PUISI] Titik Terang

Ingin menjadi lebih baik

Setiap saat paru-paru bernafas
Lantaslah pula ku hembuskan
Seperti raga berbuat kesalahan
Perbaikan menjadi sebuah kewajiban

Dalam gelap jiwa bermimpi
Terbitlah terang lalu berbuat
Ingin hindari sikap yang ku benci
Namun apa daya terus mengulangi

Melenggak-lenggok seperti daun talas
Dalam hembus angin yang berirama tenang
Kekuatan logika yang terus menolak
Tapi kebiasaan terus berbuat

Baca Juga: [PUISI] Keramaian Sunyi  

Lanjutkan membaca artikel di bawah

Editor’s picks

Emzet Writer Photo Verified Writer Emzet Writer

Sekedar menulis, karena membuatku bahagia:)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Tania Stephanie

Berita Terkini Lainnya