10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!

Sesekali memahami makna di baliknya, gak cuma makan aja

Indonesia memiliki ragam kuliner yang unik, baik dalam segi rasa dan rupa. Tak hanya itu, ternyata di balik rasanya yang enak dan proses pembuatannya yang biasanya rumit, ada makna mendalam. 

Wah, ada apa saja ya? Yuk, simak beberapa berikut ini!

1. Nasi tumpeng dibentuk mirip puncak menjadi harapan kehidupan yang sejahtera. Biasanya nasi dikelilingi tujuh lauk. Tujuh berarti pertolongan

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/warungkayumanisbali

2. Proses memasak rendang yang lama jadi lambang ketulusan, kesabaran, dan kebijaksanaan

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/indahswagger

3. Sate lilit di Bali dibuat dengan melilitkan daging pada batang kayu. Lilitan yang erat ini sebagai tanda keinginan masyarakat untuk selalu bersatu

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/ayudiahrespatih

4. Ketupat merupakan simbol rasa syukur dan permintaan maaf, makanya disajikan saat Idulfitri

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/wawan_zivanka

5. Proses memasak gudeg yang harus diselesaikan dengan tepat menunjukkan cerminan filosofi, berupa ketenangan, kesabaran, dan ketelitian

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/gudegsagan.jkt

6. Bentuk lumpia khas Semarang yang memanjang dengan warna keemasan dianggap sebagai simbol kekayaan

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!IDN Times/Sukma Mardya Shakti

Baca Juga: 10 Makanan Khas Papua yang Unik dan Bikin Ngiler, Danggir Fafayafa!

7. Mie ayam dinilai sebagai simbol hubungan harmonis antarnegara. Dilihat dari balutan tepung yang memanjang

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/voilajogja

8. Semur yang punya beragam isi menunjukkan perbedaan. Makna yang terkandung adalah rasa manis dan sedapnya mengalahkan perbedaan

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/maybelin_ma

9. Lodeh biasanya berbahan waluh atau labu kuning. Makna waluh sendiri, yakni lepas dari air mata atau senantiasa jauh dari penderitaan

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/siswantojoevenus

10. Rujak cingur khas Surabaya terbuat dari dua petis, manis dan kurang manis, menunjukkan bahwa hidup harus selalu seimbang

10 Masakan Khas Indonesia Ini Punya Filosofis dan Makna Mendalam Lho!instagram.com/yunita_tw

Wah, ternyata masing-masing makanan punya filosofi yang unik ya! Dari sepuluh makanan di atas, kamu paling suka yang mana nih?

Baca Juga: 10 Makanan Khas Thailand yang Terkenal di Indonesia, Kamu Sudah Coba?

yummy-banner

Topik:

  • Dewi Suci Rahayu

Berita Terkini Lainnya