10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?

Ada hidangan dari cacing yang mirip ulat, lho

Terletak di benua Afrika bagian selatan dan wilayahnya terkurung oleh daratan, Botswana terkenal sebagai salah satu negara yang memiliki berbagai macam hidangan tradisional ikonik. Mulai dari yang terbuat dari daging, kacang-kacangan, buah-buahan, hingga makanan laut bisa kamu temukan dengan mudah di Botswana.

Penasaran apa saja? Yuk simak ulasannya berikut ini.

1. Dimasak dengan cara dipanggang, dikgobe terbuat dari daging domba, jagung, kacang-kacangan, dan buncis

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/queen_finxa

2. Menjadi primadona, vetkoek merupakan sejenis burger yang di dalamnya berisi daging cincang, bawang merah, cabai merah, dan bayam

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/dinneratmatlohas

3. Kerap dijadikan sebagai menu sarapan, phaphatha adalah sejenis roti khas Botswana yang di dalamnya diberi isian daging

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/moonrisetomoonset

Baca Juga: 5 Makanan Khas Estonia yang Rasanya Dijamin Bikin Ketagihan!

4. Mogodu terbuat dari irisan babat yang diolah dengan bawang putih, cabai, dan jahe. Paling lezat disantap bersama kentang dan kacang polong

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/cooking_with_una

5. Braai meat terdiri dari daging unggas, daging domba, sapi, makanan laut, steak, dan sayuran yang dimasak di atas bara api bersama rempah-rempah lokal

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/forkandknifeexperience

6. Seswaa bisa dibuat dari daging kambing, daging domba, atau daging sapi. Tekstur daging yang empuk membuat hidangan ini banyak digemari

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/plumeetprose_officiel

Baca Juga: 7 Makanan Khas Rumania Berbahan Dasar Daging, Nikmat dan Bikin Ngiler!

7. Rasanya yang pedas luar biasa, goat meat stew merupakan sejenis semur daging kambing yang biasanya disantap dengan kentang dan sayuran

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/golds_relish

8. Mengandung banyak vitamin, morogo terbuat dari bayam liar Afrika yang dimasak dengan bawang bombai, tomat, dan mentega

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/cooking_with_nozi

9. Ditloo adalah sebutan untuk kacang-kacangan khas Afrika. Bisa untuk camilan, lauk, atau bahan utama pembuatan bubur

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/localvillagefoods

10. Tergolong ekstrim, mopane worms terbuat dari cacing mirip ulat yang diolah dengan saus kacang atau sup tomat

10 Kuliner Autentik Khas Botswana yang Populer, Berani Coba?instagram.com/kmcookingobsession

Nah, itulah beberapa kuliner khas Botswana yang populer. Apakah kamu tertarik untuk mencicipinya?

Baca Juga: 6 Makanan Khas Yunani yang Cocok untuk Vegetarian, Dijamin Ketagihan!

Sinta Listiyana Photo Verified Writer Sinta Listiyana

Terimakasih telah membaca tulisan saya :)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

yummy-banner

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya