5 Menu Lezat dan Sehat Berbahan Wortel, Bagus untuk Kesehatan Mata

Perbanyak konsumsi wortel, ya

Wortel merupakan salah satu jenis sayuran yang sangat bermanfaat untuk kesehatan, khususnya untuk kesehatan mata. Tanaman yang memiliki bentuk memanjang dengan warna oranye ini memang sudah banyak dimanfaatkan sebagai bahan dalam pembuatan aneka ragam menu. Apa saja menunya? Yuk, intip.

1. Carrot and ricotta tart

5 Menu Lezat dan Sehat Berbahan Wortel, Bagus untuk Kesehatan Matacookinglight.com

Menu tart mungkin identik dengan kue pastry manis dan renyah yang biasanya menggunakan bahan-bahan segar. Namun, menu tart yang satu ini jelas berbeda karena justru mengusung cita rasa savoury yang gurih. Bagaimana tidak? Keju ricotra dan wortel digunakan pada menu lezat yang satu ini.

2. Carrot soup

5 Menu Lezat dan Sehat Berbahan Wortel, Bagus untuk Kesehatan Mataeatthis.com

Siapa yang tak suka sup? Rasanya menu sup menjadi salah satu hidangan yang banyak diburu di musim penghujan ataupun musim dingin. Salah satunya adalah hidangan sup wortel yang satu ini. Kombinasi wortel dan krim lezatnya membuat menu ini gurih maksimal.

3. Mashed carrot and potatoes

5 Menu Lezat dan Sehat Berbahan Wortel, Bagus untuk Kesehatan Matacooking.nytimes.com

Jika kamu biasa melihat olahan seperti mashed potato, ternyata menu tersebut juga bisa dikombinasikan dengan wortel, lho. Pencampuran kentang dan wortel ini akan diolah dengan cara dihaluskan. Nantinya, menu ini lebih cocok disajikan bersama dengan aneka lauk sebagai pendampingnya.

4. Baked carrot patties

5 Menu Lezat dan Sehat Berbahan Wortel, Bagus untuk Kesehatan MataYoutube/The Cooking Foodie

Menu yang satu ini sangat cocok disajikan sebagai pilihan camilan yang lezat. Hidangan patty ini terbuat dari wortel sebagai bahan utamanya. Selain itu, proses pembuatannya juga menggunakan wortel sebagai bahan utama.

5. Carrot cake

5 Menu Lezat dan Sehat Berbahan Wortel, Bagus untuk Kesehatan Matadelish.com

Jika sebelumnya sudah banyak membahas mengenai menu savoury berbahan wortel, maka yang satu ini berbeda. Olahan ini termasuk menu dessert bercita rasa manis. Berbahan utama wortel, menu kue ini dipadukan dengan krim manis di setiap lapisannya. Adapula tambahan kacang kenari sebagai topping.

 

Tentu saja ada banyak pilihan menu berbahan wortel yang bisa kamu nikmati dan sajikan. Perbanyak makan wortel, ya!.

Andini Maulana Photo Verified Writer Andini Maulana

Terima kasih sudah membaca, semoga dapat memberikan manfaat :)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

yummy-banner

Topik:

  • Albin Sayyid Agnar

Berita Terkini Lainnya