Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019

Dari mahasiswa, oleh mahasiswa, untuk mahasiswa

ITS EXPO 2019 telah selesai diselenggarakan. Event bergengsi dari teman-teman mahasiswa Institut Sepuluh November Surabaya yang berlangsung selama empat hari, dari Rabu (10/4) sampai Sabtu kemarin (13/4) itu menghadirkan banyak keceriaan.

Bagaimana tidak? Pameran tersebut menghadirkan unsur seni hingga teknologi. Mereka yang datang ke sana pasti merasakan keramaian acara tersebut. Berikut ini adalah beberapa dokumentasi yang berhasil didapatkan.

1. Mulai dari instalasi karya, pameran foto, hingga food corner yang menyediakan berbagai jajanan, semuanya bisa kamu jumpai di ITS EXPO 2019

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Enggal Hendi Wardhana

2. Saking ramainya, bahkan orang sampai tidak kedapatan tempat makan. Lihat saja foto pengunjung yang makan sambil berdiri ini

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Enggal Hendi Wardhana

3. Sesuai dengan salah satu unsurnya yang mengandung nilai budaya, konten acara seperti pertunjukan tari Reog juga bisa dilihat di sana

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Enggal Hendi Wardhana
Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Enggal Hendi Wardhana

4. Bagi yang datang di hari pertama hingga ketiga, pengunjung dapat menyaksikan beberapa karya terbaik mahasiswa ITS yang sering menang lomba

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Enggal Hendi Wardhana

5. Gini-gini mahasiswa ITS gaul juga. Mereka mengundang band indie Silampukau untuk bermain di hari ketiga acara, lho

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Enggal Hendi Wardhana
Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Enggal Hendi Wardhana

Baca Juga: Pandji Pragiwaksono di IT Talks: "Kiat Sukses Muda dengan Teknologi"

6. Bukan berarti kesempatan unjuk gigi dari teman-teman mahasiswa tidak ada. Terbukti, ITS Jazz turut memeriahkan closing party

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Abraham Herdyanto

7. Sebelum ditutup dengan bintang tamu, teman-teman ITS mempersembahkan tarian dari berbagai daerah yang diramu menjadi satu

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Abraham Herdyanto

8. Sebagai puncak acara, satu dari tiga bintang tamu yang datang, Adera, bermain terlebih dahulu

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019
Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Abraham Herdyanto

9. Selanjutnya disusul oleh The Overtunes. Kehadrian Mikha Angelo, salah satu jebolan Indonesian Idol ini jelas membuat ramai penonton

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Abraham Herdyanto

10. Tampilnya HIVI! jadi closing party ITS EXPO 2019. Bernyanyi bersama, suara penonton di Graha ITS pun menggaung hingga keluar

Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Abraham Herdyanto
Adera, The Overtunes, dan HIVI! Ramaikan Pameran ITS EXPO 2019IDN Times/Enggal Hendi Wardhana

ITS EXPO 2019 benar-benar menjadi pameran mahasiswa yang megah. Mereka yang datang ke sana, pasti tidak akan pernah melupakan acara tersebut. Akankah ada ITS EXPO 2020? Mari ditunggu saja kabarnya.

Baca Juga: ITS EXPO 2019: Siapkan Acara Megah dengan Beragam Unsur Terkolaborasi!

Topik:

  • Abraham Herdyanto
  • Edwin Fajerial

Berita Terkini Lainnya