10 Momen Seru Trio Makuboys saat Press Conference Film Duit Express

Trio Makuboys sempat viral lantaran wajah mereka yang mirip dengan grup komedi legendaris Indonesia yaitu Warkop DKI. Grup yang berisi tiga orang itu secara resmi bakalan dibuatkan film oleh MVP Pictures.
Film yang kini masih dalam proses pra produksi itu berjudul Duit Express. Berikut sepuluh momen seru Trio Makuboys saat press conference film Duit Express beberapa waktu lalu.
1. Film Duit Express bakalan disutradari oleh Ody C. Harahap, yang merupakan sutradara dari film Orang Kaya Baru (2019)
2. Setelah kesuksesan film Pretty Boys, Imam Darto kembali dipercaya menjadi penulis skenario untuk film Duit Express ini
3. Film Duit Express bercerita tentang perjalanan tiga orang yang dijuluki Makuboys untuk melintasi pulau demi mendapatkan warisan sang kakek
4. Film ini rencananya bakal tayang pada tahun 2023
5. Inilah potret Trio Makuboys bersama sang sutradara dan penulis
Editor’s picks
Baca Juga: 11 Fakta Permasalahan Indro Warkop Vs Warkopi yang Langgar Hak Cipta
6. Dengan wajah kocaknya, dijamin film ini bakalan membuat tertawa para penonton
7. Diketahui film ini bakal syuting di Indonesia Timur, sekaligus menyorot keindahan Indonesia
8. Penuh tantangan, Ody selaku sutradara merasa senang karena para aktor muda ini juga memiliki etos kerja yang tinggi
9. Ini merupakan debut bagi Trio Makuboys untuk berkecimpung di dunia film, lho
10. Gimana udah siap bertemu Trio Makuboys di film Duit Express?
Itulah sepuluh momen keseruan Trio Makuboys saat press conference film Duit Express beserta fakta menarik lainnya yang sayang untuk dilewatkan. Semoga proses produksi film ini berjalan lancar, ya. Nggak sabar, nih menanti film terbarunya!
Baca Juga: Selain Warkopi, Sederet Artis Ini Pernah Dikritik karena Tak Izin
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.