10 Rekomendasi Film Thriller Psikologis Asia yang Mengasah Logika

Watchlist seru untuk akhir pekanmu!

Akhir pekan saatnya liburan. Walau berada di tengah pandemik, kamu bisa mencoba berbagai kegiatan yang gak kalah seru saat di rumah. Salah satunya dengan stay di depan laptop sambil menonton berbagai film menarik.

Ada banyak film Asia menarik yang bisa kamu saksikan. Apalagi kalau kamu suka dengan film bergenre thriller psikologis. Film jenis ini tentunya bakal seru banget karena bisa turut mengasah logika. Menambah watchlist-mu, simak yuk daftar film berikut.

1. Film The Third Murder menceritakan kasus pembunuhan pelik di mana pengacara elite membela tersangka yang akan dihukum mati

https://www.youtube.com/embed/7aF0j5Y_Tpo

2. Bergenre thriller psikologis, film Killers menampilkan Oka Antara sebagai orang "sakit" karena gagal dalam karier dan hubungan keluarga

https://www.youtube.com/embed/km-U2csTy3Q

3. Bliss mengisahkan kejadian misteri yang dialami seorang aktris bernama Jane setelah kecelakaan yang menimpanya saat produksi film

https://www.youtube.com/embed/vghZuCVRPyA

4. Masuk nominasi Oscar, Shoplifters wajib kamu tonton. Film ini menyorot potret kemiskinan di pinggiran kota Tokyo yang dikenal modern

https://www.youtube.com/embed/9382rwoMiRc

5. Penuh teka-teki, Haseen Dillruba mampu memainkan emosi penonton dengan konflik sepasang pengantin baru yang tak biasa

https://www.youtube.com/embed/lt_bDfnXKGM

Baca Juga: 10 Rekomendasi Film Asia Bertema Keluarga, Cocok Ditonton Bersama

6. Rumit dan kompleks dengan banyaknya sisi kelam, film besutan Joko Anwar, Modus Anomali, menjadi salah satu film thriller terbaik Indonesia 

https://www.youtube.com/embed/GvrRwqEv2sI

7. The Whole Truth bercerita tentang dua orang remaja yang berusaha mencari kebenaran akan sebuah lubang misterius di rumah mereka

https://www.youtube.com/embed/wNIY6wfkQxM

8. Terkenal dengan plot twist yang mengesankan, film Forgotten yang dirilis 2017 ini mampu memanipulasi logikamu

https://www.youtube.com/embed/i5fAD6PqBMQ

9. Detention mengisahkan dua orang siswa anggota kelompok baca buku terlarang yang terjebak dalam kejadian ngeri di dalam sekolah

https://www.youtube.com/embed/e7BBxVtbFTs

10. Terakhir ada karya sutradara Bong Joon Ho yaitu film Parasite yang berhasil menjadi film Asia pertama yang meraih Best Picture Oscar

https://www.youtube.com/embed/5xH0HfJHsaY

Tak kalah dari produksi industri hiburan Barat, film-film Asia yang kini semakin digemari di seluruh dunia, mampu membuktikan kualitasnya lewat berbagai cerita dan genre yang tak biasa seperti daftar film thriller psikologis di atas. Nah, kalau kamu, mau menyaksikan film yang mana dulu, nih? Jangan lupa ditonton di akhir pekanmu, ya!

Baca Juga: 10 Film Horor Indonesia Terlaris Sepanjang Masa, Mana Film Favoritmu?

Ais Muqaddis Photo Verified Writer Ais Muqaddis

Penikmat Musik dan Drama Asia Timur plus Thailand

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya