Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 

Indro Warkop dapat surprise dari keluarga tersayang

Indro Warkop lagi diselimuti kebahagiaan. Pasalnya tepat pada Minggu (8/5/2022), anggota grup lawak Warkop tersebut genap berusia 64 tahun. 

Di momen istimewanya, Indro mendapat surprise sederhana tapi penuh makna dari keluarga tersayang. Berikut ini sederet potret ulang tahun Indro Warkop yang ke-64 tahun. 

1. Indro Warkop genap berusia 64 tahun pada Minggu (8/5/2022)

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 potret ultah Indro Warkop (instagram.com/indrowarkop_asli)

2. Di momen istimewa tersebut, Indro mendapat surprise dari kedua anaknya, Ipoet dan Harleyano

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 potret ultah Indro Warkop (instagram.com/indrowarkop_asli)

4. Pelawak bernama asli Indrodjojo Kusumonegoro tersebut mengaku kalau dirinya sudah curiga akan mendapat surprise, namun pura-pura diam saja. Hihihi

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 potret ultah Indro Warkop (instagram.com/indrowarkop_asli)

5. "pura2 diem aja sampe jam 12 teng, padahal udah liat @ipoet7 sama @harleyano pulang motoran sama temen2nya dari jam 11.30an," tulis Indro

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 potret ultah Indro Warkop (instagram.com/ipoet7)

6. Indro juga berterima kasih sama ketiga anaknya, "terimakasih anak2ku.. doain yaa papamu selalu sehat, panjang umur dan selalu dalam lindungan Allah SWT... i love you,"

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 potret ultah Indro Warkop (instagram.com/indrowarkop_asli)

7. Eits, gak sampai disitu saja, keluarga besar dan sahabat terdekat Indro juga turut memberi kejutan, lho

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 potret ultah Indro Warkop (instagram.com/ipoet7)

8. Nah, kalau di momen satu ini, turut hadir pula Hada, anak kedua Indro, beserta suami dan kedua putrinya. Full team!

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 potret ultah Indro Warkop (instagram.com/indrowarkop_asli)

9. Sejumlah ucapan ulang tahun dan doa terbaik juga datang dari sahabat artis. Salah satunya Hannah Al Rashid

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 ucapan ultah untuk Indro Warkop (instagram.com/indrowarkop_asli)

10. Selamat ulang tahun yang ke-64, Om Indro. Semoga sehat dan bahagia selalu~

Sederhana Tapi Penuh Makna, 10 Potret Ulang Tahun Indro Warkop Ke-64 potret ultah Indro Warkop (instagram.com/ipoet7)

Ultah ke-64 tahun, Indro Warkop mendapat begitu banyak kejutan dan cinta tulus dari orang-orang tersayang. Beruntung banget, ya... 

Baca Juga: 5 Film Indonesia Terbaru Indro Warkop, Ada Miracle In Cell No.7

Topik:

  • Triadanti

Berita Terkini Lainnya