10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita Willy

Nathalie mengajarkan baby Adzam makan sendiri, lho

Di tengah-tengah kesibukannya bekerja, Nathalie Holscher tetap menyempatkan memasak makanan untuk sang anak. Berbagai menu sehat disiapkannya untuk baby Adzam.

Nathalie mengungkapkan ia terinspirasi dari Nikita Willy, di mana Nikita menerapkan metode BLW atau mengajarkan baby Izz makan sendiri.

1. Beginilah persiapan yang dilakukan Nathalie untuk masak makanan putranya, Adzam

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

2. Nathalie menyiapkan beberapa jenis sayuran dan ayam

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

3. Ibu satu anak itu menunjukkan isi kulkas yang merupakan bahan makanan Adzam

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

4. Nathalie menjelaskan kalau ia terinspirasi dari Nikita Willy

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

5. "Aku mau ngajarin Adzam biar dia makan sendiri," ungkap Nathalie dalam vlog-nya

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

Baca Juga: 9 Potret Nathalie Holscher 'Jualan' Mi Ayam Pinggir Jalan, Laris!

6. Ini dia menu sehat Adzam. Orang dewasa pun dijamin ngiler!

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

7. Nathalie mulai memberikan makanan pada Adzam yang sudah menunggu di kursi makannya

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

8. Adzam terlihat sangat lahap menyantap makanan yang disajikan

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

9. Sesekali, Nathalie membantu menyuapkan makanan pada Adzam

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

10. Mengajarkan Adzam makan sendiri tentu jadi tantangan sekaligus keseruan tersendiri bagi Nathalie

10 Momen Nathalie Holscher Masak untuk Anak, Terinspirasi Nikita WillyNathalie Holscher masak (YouTube.com/Nathalie Holscher)

Makan dengan metode BLW atau membiarkan anak memilih dan makan sendiri memang sudah banyak diterapkan oleh para ibu, termasuk juga Nathalie Holscher. Senang bisa melihat putra kecilnya makan dengan lahap!

Baca Juga: 10 Potret Rumah Nathalie Holscher Sebelum Diisi Perabotan, Mewah!

Topik:

  • Indra Zakaria

Berita Terkini Lainnya