7 Potret Khadeejah, Anak Kartika Putri saat Liburan ke Berbagai Negara

Keluarga Kartika Putri memang dikenal sebagai salah satu keluarga artis yang hobi liburan ke luar negeri. Putri bungsunya yang bernama Khadeejah pun turut serta. Padahal, bayi menggemaskan itu belum genap usia satu tahun, lho!
Meski begitu, Khadeejah terlihat anteng saat liburan. Daripada penasaran, langsung saja kita intip tujuh potret Khadeejah, putri bungsu Kartika Putri, di berbagai negara berikut, yuk!
1. Saat ini, Khadeejah bersama orangtua dan saudara sedang liburan keliling Eropa
2. Ini dia potret mereka dengan berlatar bangunan berserjarah, yaitu Colosseum di Roma, Italia
3. Khadeejah yang memang sudah terbiasa dengan sorot kamera pun tak canggung menampilkan senyum ketika sedang di London, nih!
Baca Juga: 10 Potret Liburan Musim Panas Keluarga Arief Muhammad ke US, Seru!
Editor’s picks
4. FYI, saat ini Khadeejah belum genap berusia delapan bulan. Ia lahir pada 15 Oktober 2022 lalu
5. Di usia yang masih sangat belia tersebut, Khadeejah mampu untuk menyesuaikan diri dengan berbagai negara yang dikunjungi
6. Bahkan, ia sempat datang ke kawasan bersalju saat liburan ke Jepang pada perayaan tahun baru
7. Nah, kalau ini ketika sedang di Hongkong. Terlihat Khadeejah begitu anteng tertidur di gendongan ayahnya
Saat liburan ke luar negeri, Kartika Putri dan suami saling bekerjasama dengan baik, sehingga Khadeejah pun nyaman. Setelah dari Eropa, Khadeejah bakal liburan ke mana lagi, ya?
Baca Juga: 10 Potret Keluarga Kartika Putri Berlibur ke London, Khalisa Happy!
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.