10 Perjalanan Karier Demi Lovato dari Artis Disney Hingga Sekarang

Kariernya kian melejit, nih!

Kamu pasti tidak asing dengan sosok penyanyi kondang, Demi Lovato. Penyanyi jebolan Disney ini sampai sekarang masih mengiprahkan sayapnya. Terlepas dari kariernya yang sudah bertahan selama 1 dekade penuh, Demi tetap mampu mempertahankan popularitasnya.

Bahkan baru-baru ini demi kembali mengguncang industri musik dengan penampilannya yang memukau di acara Grammy Awards 2020. Demi menyanyikan lagu barunya yang berjudul Anyone. Lagu tersebut dirumorkan menjadi salah satu single untuk album barunya nanti.

Berikut ini ada 10 perjalanan karier Demi Lovato dari hanya artis Disney hingga menjadi salah satu penyanyi pop paling terkenal hingga saat ini.

1. Lahir dengan nama Demetria Devonne Lovato, Demi memulai kariernya membintangi Barney & Friends di tahun 2002

10 Perjalanan Karier Demi Lovato dari Artis Disney Hingga Sekarangteenvogue.com

2. Demi banyak mendapatkan peran kecil sampai akhirnya ia membintangi Camp Rock bersama Jonas Brothers di tahun 2008

10 Perjalanan Karier Demi Lovato dari Artis Disney Hingga Sekarangimdb.com

3. Pada tahun yang sama, Demi juga merilis debut albumnya yang berjudul Don’t Forget

https://www.youtube.com/embed/oYDDiqhhzbQ

4. Popularitas Demi semakin meningkat ketika ia mulai membintangi serial Disney, Sonny With a Chance

10 Perjalanan Karier Demi Lovato dari Artis Disney Hingga Sekarangimdb.com

5. Berteman sejak Barney & Friends, Demi dan Selena Gomez juga pernah bermain film Disney bersama dengan judul Princess Protection Program

10 Perjalanan Karier Demi Lovato dari Artis Disney Hingga Sekarangimdb.com

Baca Juga: 5 Hal Tak Terlupakan di Grammy Awards 2020, Tribute untuk Kobe Bryant

6. Setelah merilis albumnya yang berjudul Unbroken, Demi sempat menjadi juri X-Factor bersama Britney Spears dan Simon Cowell pada tahun 2012

10 Perjalanan Karier Demi Lovato dari Artis Disney Hingga Sekarangtwitter.com/stylebistro

7. Di tahun 2013 Demi juga merilis album self-titled dan dilanjutkan dengan membintangi 6 episode serial Glee musim kelima

10 Perjalanan Karier Demi Lovato dari Artis Disney Hingga Sekarangimdb.com

8. Pada 2015, Demi juga kembali merilis album berjudul Confident dan melakukan tur dunia. Salah satu lagunya, Stone Cold, bikin baper parah nih!

https://www.youtube.com/embed/WDAd0S92Uko

9. Pada 2017, Demi comeback dengan album Tell Me You Love Me. Ia juga mendapatkan predikat sebagai salah 100 orang paling berpengaruh menurut majalah Time

https://www.youtube.com/embed/SM1w9PEQOE8

10. Dan perform Demi di Grammy Awards 2020 menjadi awal comeback-nya di tahun ini setelah 2 tahun beristirahat

Itulah sepuluh perjalanan Demi Lovato dari artis Disney hingga menjadi bintang terkenal seperti sekarang. Siapa nih yang sudah gak sabar menunggu album terbaru Demi?

Baca Juga: 6 Tips Lupakan Masa Lalu ala Selena Gomez di Album Terbaru Rare! 

Emma Kaes Photo Verified Writer Emma Kaes

Welcome to my alter ego

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Tania Stephanie

Berita Terkini Lainnya