12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The Heart

Tori Matsuzaka bakal jadi pemain cello

Film Jepang Whisper Of The Heart dipastikan akan memulai penayangannya pada 14 Oktober mendatang di Jepang. Film live action Ghibli ini telah lama dinanti setelah berulang kali ditunda penayangannya karena pandemi COVID-19.

Beberapa artis yang telah dikonfirmasi akan berakting dalam film ini diantaranya ada Tori Matsuzaka, Nana Seino, Yuki Yamada, Rio Uchida, hingga Marika Matsumoto. Berikut ini detail peran yang akan dibawakan oleh masing-masing pemain film Jepang Whisper Of The Heart.

1. Tori Matsuzaka yang dipilih sebagai karakter utama akan memerankan sosok Seiji Amasawa

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartTori Matsuzaka di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

2. Seiji dengan teguh memegang impiannya untuk menjadi pemain cello hingga belajar ke luar negeri

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartTori Matsuzaka di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

3. Sebagai female lead, Nana Seino akan memerankan karakter Shizuku Tsukishima yang bermimpi menjadi novelis sejak berada di bangku sekolah

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartNana Seino di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

4. Sayangnya, perjalanan hidup membuat Shizuku harus mengubur impiannya dan beralih menjadi editor di perusahaan penerbitan buku anak

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartNana Seino di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

5. Selalu ada di mana-mana, kali ini Yuki Yamada bersiap memerankan sosok teman masa kecil bernama Sugimura yang naksir pada Shizuku

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartYuki Yamada di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

6. Cinta segi tak berujung, Yuko Harada (Rio Uchida) yang menjadi sahabat Shizuku justru menyimpan perasaan pada Sugimura

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartRio Uchida di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

7. Aktor Towa Araki akan berperan sebagai versi muda dari karakter Sugimura yang menjadi anggota di klub bisbol

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartTowa Araki di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

Baca Juga: 10 Karakter Anime Paling Bodoh, Banyak yang Jadi Karakter Utama Lho!

8. Sementara itu, versi muda dari Yuko Harada akan diperankan oleh aktris Sara Sumitomo

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartSara Sumitomo di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

9. Tsubasa Nakagawa siap menjadi versi muda dari Seiji Amasawa yang jago memainkan alat musik cello

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartTsubasa Nakagawa di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

10. Versi muda dari Shizuku yang dikenal sebagai kutu buku yang hobi pergi ke perpustakaan akan dibawakan oleh Runa Yasuhara

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartRuna Yasuhara di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

11. Di dunia kerja, Shizuku memiliki junior bernama Yosuke Takagi (Keisuke Nakata) yang selalu menghiburnya saat mengalami depresi

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartKeisuke Nakata di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

12. Shizuku juga memiliki senior yang idealis dan bermulut tajam yang nantinya akan diperankan oleh Marika Matsumoto

12 Fakta Karakter di Film Jepang Whisper of The HeartMarika Matsumoto di film Whisper of The Heart (instagram.com/mimisuma_movie)

Whisper of The Heart akan menjadi film live action Ghibli yang lebih dulu populer dengan serial animasinya. Memiliki pemain yang gak perlu diragukan lagi kualitas aktingnya, jangan lupa saksikan film Whisper Of The Heart pada 14 Oktober mendatang, ya.

Baca Juga: 5 Film Jepang Dibintangi Aktris Jepang Kou Shibasaki

Kenny Riana Photo Verified Writer Kenny Riana

Jatuh berkali-kali untuk bangkit. Kamu tidak akan pernah bangkit jika tidak pernah jatuh.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Debby Utomo

Berita Terkini Lainnya