Aktris Senior, 10 Film Michelle Pfeiffer yang Sayang untuk Dilewatkan!

Aktingnya selalu memikat! #IDNTimesHype

Michelle Marie Pfeiffer atau biasa dikenal dengan Michelle Pfeiffer merupakan salah satu aktris senior yang kapasitasnya aktingnya sudah tidak perlu diragukan lagi. Puluhan judul film dari berbagai genre telah sukses ia bintangi, mulai dari drama, animasi, fantasi, hingga action. 

Dengan kemampuan akting ciamiknya, aktris yang telah tiga kali masuk nominasi Oscar tersebut selalu sukses memainkan karakter perannya dengan penuh totalitas. Berikut 10 film Michelle Pfeiffer yang sayang untuk kamu lewatkan. Yuk, langsung simak daftarnya di bawah ini!

1. Michelle Pfeiffer kian dikenal luas usai sukses memerankan Elvira Hancock dalam film 'Scarface' besutan Brian De Palma yang rilis pada 1983 silam

https://www.youtube.com/embed/cv276Wg3e7I

2. 'Dangerous Liaisons' (1988) mengantarkan Michelle Pfeiffer pada nominasi Oscar pertamanya untuk Aktris Pendukung Terbaik

https://www.youtube.com/embed/dO3U2dBwuWA

3. Empat tahun kemudian, ia didapuk memerankan Catwoman dalam film 'Batman Returns' (1992) yang mengantongi dua nominasi Oscar

https://www.youtube.com/embed/TlbtLfWvFbo

4. Michelle Pfeiffer menjadi pengisi suara karakter Tzipporah dalam film animasi 'The Prince of Egypt' (1998). Ada Val Kilmer dan Ralph Fiennes juga, lho!

https://www.youtube.com/embed/N0Vh65UrBK4

5. Michelle Pfeiffer kembali masuk nominasi Oscar lewat film 'The Fabulous Baker Boys' (1989). Gak sendiri, ia beradu akting dengan Jeff Bridges

https://www.youtube.com/embed/Lecj0dbppnk

Baca Juga: 10 Aktris Hollywood yang Sudah Berusia 40-an, Visualnya Menawan!

6. Digandeng Disney, Michelle Pfeiffer tampil bersama Angelina Jolie dan Elle Fanning di film 'Maleficent: Mistress of Evil' (2019). Efek visualnya juara!

https://www.youtube.com/embed/n0OFH4xpPr4

7. Janet Van Dyne, istri Hank Pym sekaligus ibu Hope yang terjebak di quantum realm diperankan oleh Michelle Pfeiffer dalam 'Ant-Man and the Wasp' (2018)

https://www.youtube.com/embed/UUkn-enk2RU

8. Film 'Stardust' (2007) hasil adaptasi novel Neil Gaiman, dibintanginya bersama Charlie Cox, wajib ditonton untuk kamu penggemar genre fantasi

https://www.youtube.com/embed/-wwv427DAvA

9. Dalam 'I Am Sam' (2001), Michelle menjadi seorang pengacara yang membantu Sean Penn mendapatkan hak asuh putrinya. Menyentuh!

https://www.youtube.com/embed/ir6_2EkhzAc

10. Michelle mendapatkan nominasi Oscar ketiga berkat penampilan apiknya di film 'Love Field' (1992) besutan Jonathan Kaplan. Aktingnya keren!

https://www.youtube.com/embed/abNXc6X8aN8

Dari sepuluh film Michelle Pfeiffer di atas, film mana saja yang sudah pernah kami tonton, nih? Semuanya recommended untuk jadi referensi watchlist kamu akhir pekan ini. Happy watching! 

Baca Juga: 10 Potret Menawan Michelle Pfeiffer, Tokoh Baru di Maleficent 2

Kurniawan Pratama Photo Verified Writer Kurniawan Pratama

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Atqo

Berita Terkini Lainnya