15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UI

Jurusan DKV hingga Antropologi #IDNTimesHype

Bekerja di industri hiburan Indonesia masih menjadi impian banyak orang. Apalagi dunia hiburan Indonesia sangat menjanjikan dengan income yang besar. Masuk ke industri ini juga tak perlu persyaratan pendidikan yang tinggi, lho!

Walaupun tidak membutuhkan ijazah sarjana, namun sebagian besar artis sangat mementingkan pendidikan, apalagi yang berprofesi sebagai presenter yang harus berbicara di depan umum. Nah, kita intip sama-sama 15 jurusan kuliah presenter hiburan Indonesia, berikut ini, yuk!

1. Jadi andalan saat ada artis luar negeri, rupanya Robby Purba mengambil jurusan Bahasa Inggris saat kuliah dulu

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIRobby Purba (instagram.com/robbypurba)

2. Patricia Gouw sendiri memilih jurusan Bussiness Fashion di LaSalle College Jakarta. Pantesan gayanya sosialita abis!

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIPatricia Gouw (instagram.com/patriciagouw)

3. Kuliah jurusan Hubungan Internasional di Universitas Trisakti, Melaney Ricardo lebih memilih jadi artis daripada diplomat

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIMelaney Ricardo (instagram.com/melaney_ricardo)

4. Jadi salah satu presenter andalan, Amanda Zevannya rupanya mengambil jurusan Public Relation di Universitas Indonesia

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIAmanda Zevannya (instagram.com/amandazevannya)

5. Banyak yang tak tahu bahwa Astrid Tiar dulu kuliah di jurusan Hukum Universitas Tarumanagara

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIAstrid Tiar (instagram.com/astridtiar127)

6. Sama seperti Astrid, rupanya Choky Sitohang juga mengambil jurusan Ilmu Hukum

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIChoky Sitohang (instagram.com/chokysitohang)

8. Kalau Ayu Dewi lebih memilih jurusan Strategic Management di BINUS Bussiness School 

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIAyu Dewi (instagram.com/mrsayudewi)

9. Rupanya banyak yang mengambil jurusan Hukum, salah satunya adalah Donna Agnesia

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIinstagram.com/dagnesia

10. Tingkahnya yang konyol bikin orang kaget saat tahu kalau Indra Herlambang adalah lulusan ITB. Ia mengambil jurusan Desain Komunikasi Visual (DKV)

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIIndra Herlambang (instagram.com/indraherlambang)

11. Maria Selena rupanya satu kampus dengan Indra. Bedanya ia mengambil jurusan Bisnis manajemen

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIMaria Selena (instagram.com/mariaselena_)

12. Sementara itu, presenter Sere Kalina dulunya mengambil jurusan Komunikasi Pemasaran

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UISere Kalina (instagram.com/serekalina)

13. Sudah tahu belum kalau Vincent Rompies dulu mengambil jurusan Desain Grafis di Institut Kesenian Jakarta 

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIVincent Rompies (instagram.com/vincentrompies)

14. Besti sejak belia, Desta juga mengambil jurusan Desain Grafis di kampus yang sama dengan Vincent

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIDesta (instagram.com/desta80s)

15. Yang terakhir ada Feni Rose yang rupanya merupakan lulusan Universitas Indonesia. Ia mengambil jurusan Antropologi, lho!

15 Jurusan Kuliah Presenter Hiburan Indonesia, Ada yang Lulusan UIFeni Rose (instagram.com/fenirose)

Sesukses apa pun kita dalam karier dan pekerjaan, pendidikan tetaplah menjadi salah satu hal terpenting yang perlu kita jalani. Semoga para presenter di atas semakin sukses, ya!

Baca Juga: 10 Potret Feni Rose dan Anak Liburan di Belanda, Ketemu Gracia Indri!

Marissa Zefanya Photo Verified Writer Marissa Zefanya

Muggle.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Atqo

Berita Terkini Lainnya