Siap Lupakan Mantan, Ini 9 Lagu Move On Paling Ampuh dari Taylor Swift

Bantu kita keluar dari jurang kegalauan!

Setelah putus cinta, move on jadi momen terberat yang harus kita jalani. Ada banyak pergolakan emosi yang harus dihadapi hingga mencapai keputusan untuk keluar dari kegalauan.

Siap untuk melangkah ke depan dan melupakan mantan, kita tentunya perlu mendengarkan lagu-lagu yang menjadi penyemangat untuk move on. Nah, ini deretan lagu Taylor Swift yang bantu kita move on lebih cepat!

1. Dari judul "We Are Never Ever Getting Back Together", kita sudah tahu jika ini ungkapan untuk tidak akan kembali kepada mantan

https://www.youtube.com/embed/WA4iX5D9Z64

2. Baru menyadari bahwa mantan adalah orang yang tidak baik dan toksik? Lagu "I Know You Were Trouble" ini wajib kamu dengarkan

https://www.youtube.com/embed/vNoKguSdy4Y

3. Lagu "Picture To Burn" akan siap menyadarkan kita jika kenangan bersama mantan lebih baik dibakar saja karena tidak ada gunanya

https://www.youtube.com/embed/yCMqcFAigRg

4. Dari Lagu "All Too Well", kita tahu bahwa cara terbaik untuk move on adalah menutup baik-baik kenangan lama dan kembali melanjutkan hidup

https://www.youtube.com/embed/hnK6CoUZZFc

Baca Juga: Layak Menjadi Panutan, 5 Etos Kerja yang Dimiliki Taylor Swift

5. Lagu "Begin Again" bercerita bahwa tidak ada yang salah dari memulai mencari cinta baru dan melupakan kenangan buruk yang lalu

https://www.youtube.com/embed/cMPEd8m79Hw

6. Ingin menegur sang mantan karena bersikap seperti pengecut, lagu "Forever & Always" ini bisa mewakili isi hatimu

https://www.youtube.com/embed/T-41vMWQTUA

7. Lagu "Breathe" mengajak kita untuk segera move on. Sesakit apa pun kita kehilangan seseorang, hidup masih harus terus berjalan

https://www.youtube.com/embed/qsUK-BG5OQQ

8. Meskipun berat untuk melupakan matan, kita tetap harus sadar diri dan tidak boleh menyesal. Lagu "Last Kiss " cocok untuk suasana ini

https://www.youtube.com/embed/6InmFjIVAv0

9. Buat yang sempat terpikir untuk kembali menghubungi mantan, kamu wajib mendengarkan lagu "I Almost Do" agar lebih fokus untuk move on

https://www.youtube.com/embed/aZGpXk8vYno

Move on memang bukan langkah mudah untuk dijalani. Meskipun begitu, kita harus menghadapinya dan tetap berjalan ke depan. Pokoknya, jangan mau tenggelam dalam jurang kegalauan, ya!

Baca Juga: 5 Arti Idiom Lagu Taylor Swift di Album Fearless (Taylor's Version)

Maya Lubis Photo Verified Writer Maya Lubis

Happy reading! Hope your day is great!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Yudha

Berita Terkini Lainnya