7 Momen Akad Nikah Anak Sandiaga Uno, Ijab Kabul di Amerika
Atheera anak Sandiaga Uno resmi dipersunting Panji

Anak pertama Sandiaga Uno, Aneesha Atheera Uno resmi melepas status lajangnya. Prosesi akad nikah ini pun dilangsungkan pada Minggu pagi, 24 September 2023.
Perempuan yang akrab disapa Atheera itu melangsungkan prosesi akad nikah di Amerika Serikat. Dihadiri oleh keluarga besar, simak momen akad pernikahannya, yuk.
1. Sandiaga Uno dan istri tampak menggandeng mempelai pria, Panji untuk menuju ke meja akad
2. Kemudian disusul dengan Atheera yang masuk didampingi oleh orangtua mempelai pria
3. Di belakangnya juga disusul oleh keluarga dari kedua mempelai
Baca Juga: 7 Dekorasi Pengajian Pranikah Putri Sandiaga Uno, Anneesha Atheera
Lanjutkan membaca artikel di bawah
Editor’s picks
4. Pernikahan anak Sandiaga Uno ini digelar di sebuah masjid di Amerika Serikat
5. Atheera dan Panji terlihat kompak dengan mengenakan busana pengantin bernuansa biru muda
6. Momen akad nikah berlangsung lancar, Panji terlihat tidak melakukan kesalahan dalam melakukan ijab
7. Terlihat ekspresi lega dari Panji setelah saksi dan penghulu sepakat mengesahkan pernikahannya dan Atheera
Sandiaga dan Nur Asia pun mengucap syukur dan membagikan momen ijab kabul anaknya itu di media sosial. Selamat Atheera dan Panji!
Baca Juga: 7 Potret Pengajian Pernikahan Atheera Anak Sulung Sandiaga Uno
Editorial Team
Show All