Akan Segera Comeback, 10 Performance ASTRO Paling Ciamik!
Follow IDN Times untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Boygroup multitalenta asal Korea Selatan, ASTRO, akhirnya akan kembali dengan full album kedua berjudul All Yours pada tanggal 5 April 2021 nanti.
Nah, sambil menunggu comeback Cha Eunwoo dan kawan-kawan, yuk nonton sepuluh performance ASTRO yang super ciamik di bawah ini! Dijamin bikin kalian makin klepek-klepek deh!
1. Performance ASTRO dalam acara ISAC ini sempet viral karena koreografi dan skill para membernya yang super ciamik! Bikin juri terpukau
2. Lagu serta koreografi Blue Flame-nya ASTRO ini gokil abis, bikin pengin ikut joget!
3. Koreografi dan penampilan ASTRO dalam lagu Again ini keren banget! Bener-bener bikin para AROHA terpukau
4. Kalau soal aerobics performance, ASTRO gak ada yang ngalahin deh! Pantes aja dapet medali emas dua tahun berturut-turut
5. Selain performance yang ciamik, visual para member ASTRO juga super menawan di video ini! Tonton deh sampai akhir
Editor’s picks
Baca Juga: Anniversary ke-5, Ini 10 Potret Kompak Member Astro yang Kocak Abis
6. Penampilan dance break di awal panggung pasti bikin kamu tercengang! Skill para member ASTRO memang gak main-main
7. Special stage yang dibawakan oleh ASTRO ini ikonik banget. Mulai dari outfit, lagu, dan koreografinya!
8. ASTRO memang pantes banget dijuluki sebagai performance king! Lihat deh, meski tampil dengan lagu musisi lain, mereka tetap bisa menguasai panggung!
9. Lagu Crazy Sexy Cool adalah title track dari mini album ke-5 ASTRO, performance-nya unik banget!
10. ASTRO emang selalu all out di setiap penampilannya, apalagi pas konser! Duh, jadi kangen nonton konser deh
Itu dia 10 performance ikonik dari ASTRO. Gak sabar nonton kerennya Cha Eunwoo dan kawan-kawan di comeback terbaru mereka nanti.
Baca Juga: Dijuluki Face Genius, 11 Potret Cha Eun Woo ASTRO dengan Dahi Terbuka