10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilang

#IDNTimesHype Penampilannya gak kalah keren dari Myra Hess

Jika mendengar kata pianis wanita terkenal di dunia, siapa yang pertama kali akan terlintas dalam pikiranmu? Apakah Martha Argerich dari Argentina? Atau, Dame Myra Hess dari Inggris? Atau, karena saking sukanya kamu sama musik klasik, kedua nama pianis wanita itu langsung muncul saat mendengar pertanyaan barusan?

Mungkin, Martha dan Myra akan selalu menempati posisi teratas dalam daftar pianis wanita paling berpengaruh menurut era mereka masing-masing. Gak mau kalah dari Argentina dan Inggris, Rusia juga mempunyai deretan nama pianis wanita berbakat. Salah satunya adalah Olga Scheps.

Bagi kamu yang asing dengan sosok Olga, jangan lewatkan artikel di bawah ini, kalau gak mau ketinggalan fakta menarik tentangnya.

1. Walau berbeda generasi dengan Myra dan Martha, penampilan Olga di atas panggung orkestra gak kalah bikin kagum penonton!

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

2. Olga mulai tertarik dengan dunia musik dan belajar piano saat usianya menginjak 4 tahun

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

3. Di usia 12 tahun, Olga pernah memenangkan piala di Jugend musiziert, yaitu kompetisi musik anak-anak di Jerman

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

4. Ia kemudian memulai debutnya di atas panggung orkestra lewat konser Junge Elite saat usianya menginjak 14 tahun

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

5. Terlahir dari orangtua yang sama-sama menekuni profesi pianis, gak heran jika Olga telah memikat penonton di seluruh Eropa

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

Baca Juga: 10 Pesona Go Ara, Sang Pianis di KDrama 'Do Do Sol Sol La La Sol'

6. Terkenal banget di Eropa, tahun 2012 Olga memulai debut di Amerika Serikat dengan tampil di Majestic Theatre, San Antonio

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

7. Pianis yang berkarier di bawah naungan label Sony Music ini sudah menjadi seorang ibu, lho! Ini salah satu potret Olga dengan baby bump-nya

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

8. Diketahui, anak pertama Olga ini berjenis kelamin laki-laki yang lahir di pertengahan tahun 2019 lalu

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

9. Wanita yang saat ini menetap di Jerman, baru saja merayakan ulang tahunnya ke-35 tahun sebulan yang lalu pada 4 Januari 2021

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

10. Sepanjang kariernya sebagai seorang pianis, Olga kerap diajak kolaborasi oleh konduktor terkenal. Salah satunya, Simone Young!

10 Potret Olga Scheps, Pianis Asal Rusia yang Berprestasi Gemilanginstagram.com/olgascheps

Nah, itulah dia kesepuluh potret menawan serta fakta menarik, Olga Scheps, pianis kelahiran Rusia yang sudah menorehkan prestasi gemilang di bidang musik klasik. Setelah melihat artikel ini, apa kamu tertarik untuk stalking video penampilan Olga di YouTube?

Baca Juga: 9 Pesona Azalia Fabiola, Pianis Manis yang Senyumannya Imut Abis

Cacha Aliescha Photo Verified Writer Cacha Aliescha

Instagram : @ALIESCHACA

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

Berita Terkini Lainnya