Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRIL

Semoga masalahnya lekas selesai #WaktunyaKorea #IDNTimesHype

Industri hiburan Korea Selatan dibeberapa waktu belakangan ini memang kerap menjadi sorotan. Hal ini karena ramainya isu bullying yang menimpa para aktris, aktor serta idol KPop.

Salah satu yang kini tengah ramai diperbincangkan, yaitu isu bullying yang menimpa APRIL. APRIL adalah sebuah girl band yang namanya kini tengah mulai naik daun. Isu tersebut mulai memuncak dan belum menemukan tiitk terangnya.

Diterpa isu tak menyenangkan, berikut adalah deretan fakta perjalanan karier APRIL yang penuh lika-liku sejak tahun 2015.

1. APRIL memulai debutnya dengan enam member pada 24 Agustus 2015 lewat lagu berjudul "Dream Candy"

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

2. Belum lama dari waktu debutnya, yaitu pada 9 November 2015, Somin yang menjabar sebagai leader pun memutuskan untuk keluar dari APRIL

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

3. Dengan formasi lima member, APRIL kian sukses dan berhasil mengadakam sebuah mini concert bertajuk Everland Romantic Concert pada 14 Februari 2016

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

Baca Juga: 5 Fakta Dugaan Bullying dalam Girlband April, Naeun Jadi Sorotan

4. Pada 18 Februari 2016, APRIL pun secara perdana berhasil memenangkan penghargaan Rookie of The Year di Korean Entertainment Arts Awards

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

5. Pada 29 Oktober 2016, Hyunjoo pun juga memutuskan untuk keluar dari APRIL. Lalu, bulan November 2016, Chaekyung dan Rachel bergabung bersama APRIL

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

6. Pada 25 April 2018, APRIL melebarkan karier dan memulai debutnya di Jepang dengan merilis lagu "Tinkerbell" versi Jepang

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

Baca Juga: 10 Fakta Yunyoung Ex A-JAX yang Diisukan Jadi 'Pacar' Naeun APRIL 

7. APRIL juga diketahui kerap didapuk untuk mengisi OST KDrama, salah satunya, yaitu lagu "Feeling" di KDrama Extraordinary You

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

8. Seluruh member APRIL pun juga diketahui ramai tawaran membintangi acara ragam hingga akting, baik diweb drama dan KDrama

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

9. Sejak 2015 hingga 2021, APRIL sudah berhasil merilis belasan lagu, mengadakan beberapa konser, dan memenangkan ragam penghargaan musik

Terkena Isu Bullying, 9 Fakta Perjalanan Karier Girl Band KPop APRILinstagram.com/official.april

Perjalanan kariernya benar-benar penuh perjuangan. Semoga segala masalah yang menimpa APRIL ini lekas menemukan titik terang, ya. Sukses selalu APRIL!

Baca Juga: Main Bareng di Deluxe Taxi, Ini 12 Adu Pesona Naeun APRIL dan Esom

Kastil Imaji Photo Verified Writer Kastil Imaji

Instagram: @kastil.imaji

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya