Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahun

Makin eksis aja, nih #WaktunyaKorea #IDNTimesHype

Tepat 18 Februari 2021lalu ada banyak aktor dan Idol KPop yang merayakan hari ulang tahunnya. Salah satunya adalah aktor berbakat, Park Sung Hoon. Ia merayakan hari jadinya yang ke 36 tahun.

Di usianya yang makin matang, ia makin tak gentar untuk berperan dalam drama. Berawal dari pemeran pendukung di film Sunday Seoul pada tahun 2006, siapa sangka jika kini namanya kian bersinar. Berkat kerja kerasnya sebagai aktor seni peran, Park Sung Hoon banyak membintangi drama Korea.

Penuh dengan lika liku, yuk cari tahu sederet perjalan karier Park Sung Hoon di bawah ini.

1. Mulai aktif di bidang akting sekitar tahun 2008, ia langsung mengambil peran dalam film sageuk bertajuk Goryeo A Frozen Flower

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahuninstagram.com/boxabum

2. Park Sung Hoon lahir pada 18 Februari 1985, di mana ini bertepatan dengan ulang tahun Park Shin Hye, Kang So Ra, Kim Jae Won sampai J-Hope BTS

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahuninstagram.com/boxabum

3. Di bawah agensi BH Entertainment, Sung Hoon makin terkenal setelah membintangi drama Black Knight: The Man Who Guards Me dan My Only One

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahuninstagram.com/boxabum

Baca Juga: Ulang Tahun Februari, 10 Adu Pesona Song Jae Rim dan Park Sung Hoon 

4. Mengawali debut di film, Sung Hoon masuk dunia drama pada tahun 2011 sebagai support role di Bachelor's Vegetable Store

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahuninstagram.com/boxabum

5. Tahun 2018 menjadi tahun sibuk bagi Sung Hoon, pasalnya ia terlibat dua judul film dan dua drama lain yang mendapuknya sebagai pemeran utama

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahuninstagram.com/boxabum

6. Karena kepiawaianya dalam berakting, sampai saat ini Park Sung Hoon sudah mengantongi empat penghargaan, lho

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahuninstagram.com/boxabum

Baca Juga: Pangeran di Joseon Exorcist, 10 Pesona Park Sung Hoon-Jang Dong Yoon

7. Terlibat dua judul drama yang sama dengan Nana After School, Memorials dan Justice sukses dibintangi oleh keduanya, lho

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahuninstagram.com/boxabum

8. Popularitas makin menanjak kala Park Sung Hoon kembali berakting dalam drama baru Joseon Exorcist yang rilis 8 Maret mendatang

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 Tahuninstagram.com/boxabum

9. Sepanjang kariernya di bidang akting, Park Sung Hoon hanya pernah rehat satu tahun pada 2012, lho

Bersinar, 9 Fakta Perjalanan Karier Park Sung Hoon di Usia 36 TahunInstagram.com/boxabum

Nah, itulah deretan fakta mengenai perjalanan karier Park Sung Hoon. Resmi menginjak usia 36 tahun, kerja kerasnya selama ini rasanya hampir terbayarkan dengan kiprahnya di bidang akting. Semoga Park Sung Hoon semakin sukses di masa depan!

Baca Juga: 10 Potret Nana dan Park Sung Hoon di Balik Layar 'Into the Ring'

Novita Hilmanita Photo Verified Writer Novita Hilmanita

Winter Bear☃️

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya