Artis Korea di Red Carpet BIFF hingga yang Gak Ingin Nikah

Song Joong Ki jadi sorotan di #BIFF2021 #WaktunyaKorea

Sejumlah artis papan atas Korea Selatan hadir di acara Busan International Film Festival (BIFF) 2021 pada Rabu (6/10/2021). Acara tersebut dihadiri sejumlah artis drama hingga film, seperti Song Joong Ki, Han So Hee, Go Min Si, dan masih banyak lagi.

Ada juga beberapa artis Korea Selatan yang mengaku tidak berpikir untuk menikah. Mereka lebih memilih menghabiskan banyak waktu dengan diri mereka sendiri.

Penasaran dengan artikel selengkapnya? Yuk, simak 5 artikel dunia hiburan Korea terpopuler sepanjang Kamis (7/10/2021) di IDN Times #WaktunyaKorea di bawah ini. 

1. 24 Potret Artis Korea di Red Carpet BIFF 2021, Cakep-cakep Banget!

Artis Korea di Red Carpet BIFF hingga yang Gak Ingin NikahSong Joong Ki dan Jeon Yeo Bin di BIFF 2021 (dok. Sports Chosundok. news1)

Sederet artis papan atas Korea Selatan tampil gagah dan menawan di gelaran ajang Busan International Film Festival (BIFF) 2021 yang diselenggarakan di Busan pada Rabu (6/10/2021). Artis drama hingga film yang tampak di karpet merah antara lain Song Joong Ki, Han So Hee, Go Min Si, hingga artis cilik Park So Yi.

Seperti apa potret mereka di acara BIFF 2021? Yuk, simak artikelnya di sini.

2. 7 Kisah di Balik Layar My Name, Han So Hee Takut Ahn Bo Hyun

Artis Korea di Red Carpet BIFF hingga yang Gak Ingin NikahPress Conference drama My Name [15/10/2021] (dok. Netflix/My Name/)

Drama My Name akan tayang di Netflix pada Jumat (15/10/2021). My Name (2021) menggandeng Han So Hee, Ahn Bo Hyun, Park Hee Soon, Kim Sang Ho, Lee Hak Joo, hingga Chang Ryul sebagai pemerannya.

Disutradarai oleh Kim Jin Min, drama My Name (2021) bergenre noir-action. IDN Times mendapatkan kesempatan mengikuti press conference My Name pada Selasa (5/10/2021). Yuk, simak artikenya di sini

Baca Juga: 7 Kisah di Balik Layar My Name, Han So Hee Takut Ahn Bo Hyun

3. 20 Film Korea Paling Viral di Twitter, Pasti Ada Parasite dan Minari

Artis Korea di Red Carpet BIFF hingga yang Gak Ingin NikahPara pemeran film Train to Busan (Dok. Next Entertainment World)

Kesuksesan film Parasite dan Minari yang tembus di industri Hollywood membuat kedua film ini paling banyak dibicarakan warganet Twitter. Laporan ini disampaikan oleh Twitter berdasarkan tweets berbahasa Inggris pada periode Juli 2018 hingga Juni 2021.

Tak hanya kedua film itu, ada 18 film lainnya juga yang masuk dalam daftar film terpopuler di kalangan jagat Twitter. Apa saja? Intip daftarnya di sini, ya!

4. Ada Han So Hee, 12 Artis Korea Ini Mengaku Gak Ingin Menikah

Artis Korea di Red Carpet BIFF hingga yang Gak Ingin NikahKim Hye Soo dan Han So Hee (instagram.com/hs_kim_95instagram.com/xeesoxee)

Bagi sebagian orang, menikah merupakan sebuah keharusan. Namun, sebagian lagi berpikir bahwa menikah adalah pilihan dan tidak wajib dilakukan semua orang.

Beberapa artis Korea Selatan berikut ini mengaku tidak pernah berpikir untuk menikah. Mereka lebih memilih menghabiskan banyak waktu dengan diri mereka sendiri. Siapa saja mereka? Yuk, simak artikelnya di sini.

5. 10 Alasan Fans Lisa BLACKPINK Marah Banget sama YG Entertainment

Artis Korea di Red Carpet BIFF hingga yang Gak Ingin NikahLisa BLACKPINK (instagram.com/lalalalisa_m)

Penggemar protes dan marah terhadap YG Entertainment karena dianggap memberikan perlakuan buruk terhadap Lisa dibandingkan member BLACKPINK lainnya. Tagar #YGLetLisadoHerWork hingga LISA DESERVES BETTER menggema dan trending di Twitter sejak Selasa (5/10/2021).

Berikut sepuluh hal yang membuat fans Lisa marah kepada YG Entertainment. Ingin tahu berita selengkapnya? Yuk, simak di sini.

Itu dia 5 berita hiburan Korea terbaik sepanjang Rabu (6/10/2021). Jangan lupa ikuti terus #WaktunyaKorea IDN Times untuk update terkini soal KPop dan drama Korea, ya! 

Baca Juga: 10 Artis Cewek Indonesia yang Dibilang Mirip Artis Korea, Lokal Punya!

Topik:

  • Zahrotustianah

Berita Terkini Lainnya