9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan Termasuk

Mereka selalu saling dukung

Desainer merupakan profesi yang erat kaitannya dengan seni dan kreativitas. Rupanya, banyak artis India yang jatuh ke pelukan seorang desainer, lho.

Mereka bertekad untuk sama-sama bertumbuh. Ini dia sederet potret artis India dan pasangannya yang berprofesi sebagai desainer. Simak, yuk!

1. Varun Dhawan menikah dengan Natasha Dalal pada 24 Januari 2021. Natasha berprofesi sebagai perancang busana yang berbasis di Mumbai

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan TermasukVarun Dhawan dan istri (instagram.com/varundvn)

2. Satyadeep Mishra jatuh ke pelukan Masaba Gupta, pemilik label House of Masaba. Pernikahan mereka berlangsung pada 27 Januari 2023

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan Termasukpernikahan Masaba Gupta (instagram.com/masabagupta)

3. Sementara itu, Kajal Aggarwal berjodoh dengan Gautam Kitchlu, seorang perancang interior sekaligus pemilik perusahaan Discern Living

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan TermasukKajal Aggarwal dan suami (instagram.com/kajalaggarwalofficial)

4. Bersuamikan aktor Bollywood tak membuat Mana Shetty jadi leha-leha. Ia tetap berkontribusi positif di masyarakat sebagai perancang busana

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan TermasukSuniel Shetty dan istri (instagram.com/suniel.shetty)

Baca Juga: 9 Artis India yang Menikah di Rajasthan, Terbaru Kiara Advani

5. Sanjay Kapoor mendukung penuh karier istrinya sebagai perancang perhiasan. Ia sangat bahagia melihat Maheep Kapoor punya semangat berkarya

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan TermasukSanjay Kapoor dan istri (instagram.com/maheepkapoor)

6. Ada dua hal yang membuat Tanya Deol terkenal, yaitu kiprahnya sebagai perancang kostum dan statusnya sebagai istri Bobby Deol

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan TermasukBobby Deol dan istri (instagram.com/iambobbydeol)

7. Tidak sedikit artis India yang interior rumahnya dirancang oleh Gauri Khan. Jauh di lubuk hatinya, Shah Rukh Khan pasti sangat bangga dengan Gauri

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan TermasukShah Rukh Khan dan Gauri (instagram.com/gaurikhan)

8. Sudah tunangan, banyak penggemar tidak sabar melihat Vidyut Jamwal bersanding di pelaminan dengan perancang busana Nandita Mahtani

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan TermasukVidyut Jammwal dan kekasih (instagram.com/nanditamahtani)

9. Dew Drop Design Studio adalah perusahaan milik Miheeka Bajaj, istri aktor Rana Daggubati

9 Artis India yang Punya Pasangan Desainer, Varun Dhawan TermasukRana Daggubati dan Miheeka Bajaj (instagram.com/miheeka)

Ternyata tidak sedikit artis India yang memiliki pasangan seorang desainer. Sembilan pasangan di atas pasti sering berdiskusi dan saling memberi masukan untuk kemajuan karier masing-masing.

Baca Juga: Unggahan 9 Artis India pada Momen Ulang Tahun Sanya Malhotra, Baper!

Siti Nurjanah Photo Verified Writer Siti Nurjanah

a flexible girl who loves vegetarians ig: nunuy1602

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Yudha

Berita Terkini Lainnya