10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak Prestasi

Cut Meyriska sudah raih banyak penghargaan, lho…

Nama Cut Meyriska mulai dikenal publik pada tahun 2005. Saat itu, artis kelahiran Medan, 26 Mei 1993 ini mengawali kariernya sebagai model. Setelah itu, dia bermain dalam beberapa sinetron, seperti "Ulat Kepompong", "Suci", "Bunga", dan "Anak Jalanan".

Masih eksis sampai sekarang, dirinya mampu menunjukkan bakat berakting yang natural. Tidak hanya itu, Cut Meyriska juga jago bernyanyi. Berikut 10 perjalanan karier wanita yang sekarang memutuskan untuk berhijab ini. 

1. Berusia 25 tahun, anak pasangan Ir. Suryadi dan Cut Suharnita ini terkenal sebagai pemain sinetron, model, dan penyanyi

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak Prestasiinstagram.com/cutratumeyriska

2. Hingga kini sudah ada banyak sekali judul sinetron yang diperankan oleh Cut Meyriska

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak Prestasiinstagram.com/cutratumeyriska

Inilah beberapa judul sinetron yang pernah dimainkan Cut Meyriska:

  • Suci tahun 2007
  • Cinta Bunga tahun 2007
  • Kepompong tahun 2008
  • Buku Harian Baim tahun 2009
  • Ulat Kepompong tahun 2009
  • Arti Sahabat tahun 2009
  • Dewa tahun 2010-2011
  • Karunia tahun 2012
  • Kutunggu Kau di Pasar Minggu tahun 2012
  • Berkah tahun 2013
  • Tendangan dari Langit tahun 2013
  • Magic tahun 2013
  • Cinta Anak Cucu Adam tahun 2014
  • Kau yang Berasal dari Bintang tahun 2014
  • Catatan Hati Seorang Istri tahun 2014
  • 7 Manusia Harimau tahun 2014
  • Anak Jalanan tahun 2015
  • Berkah Cinta tahun 2017
  • Boy tahun 2017
  • Putri Titipan Tuhan tahun 2017
  • Saur Sepuh The Series tahun 2017
  • Dia tahun 2017
  • Cinta Kedua tahun 2018
  • Anak Langit tahun 2018
  • Dosa tahun 2018

3. Sudah ada puluhan sinetron yang dibintangi oleh Cut Meyriska, dirinya mulai dijuluki 'Ratu Sinetron'

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak PrestasiInstagram.com/cutratymeyriska

4. Tak berhenti di situ, Cut Meyriska juga turut berperan dalam film layar lebar

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak PrestasiInstagram.com/cutratumeyriska

Inilah beberapa judul film yang pernah dimainkan Cut Meyriska:

  • Seandainya tahun 2012
  • Yowis Ben tahun 2018
  • Jaran Goyang tahun 2018
  • Kesempatan Kedua tahun 2018
  • Yowis Ben 2 tahun 2019

5. Memiliki bakat akting yang tak tanggung-tanggung, Cut Meyriska juga main dalam beberapa film televisi

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak PrestasiInstagram.com/cutratumeyriska

Baca Juga: 9 Fakta dan Perjalanan Karier Roger Danuarta, Jago Akting dan Nyanyi!

6. Bukan hanya pandai berakting, artis kelahiran Medan ini juga memiliki suara yang merdu

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak PrestasiInstagram.com/cutratumeyriska

7. Cut Meyriska ternyata telah mengeluarkan dua single lagu, lho!

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak PrestasiInstagram.com/cutratumeyriska

Judul single Cut Meyriska yaitu:

  • Wonderful Life tahun 2016
  • Aku Tetap Setia Meski Kamu Mendua tahun 2017

8. Kemampuan dan bakatnya berhasil diakui oleh semua orang. Aktingnya yang natural berhasil rebut banyak perhatian

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak PrestasiInstagram.com/cutratumeyriska

9. Selain terkenal sebagai artis berbakat, Cut Meyriska pernah mendapatkan beberapa prestasi membanggakan

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak PrestasiInstagram.com/cutratumeyriska

Beberapa prestasi yang pernah diraih Cut Meyriska:

  • Juara 1 Putri Sumatra Utara
  • Juara 2 Top Guest Aneka 2008
  • Juara 1 Hilo Teen Model Search tahun 2009
  • Aktris Paling Favorit UMI tahun 2010
  • Pemeran Wanita Terpuji Festival Film Bandung tahun 2017

10. Tampilan terbarunya dengan hijab bikin adem. Senyumnya menawan banget!

10 Fakta Cut Meyriska, Ratu Sinetron yang Punya Banyak PrestasiInstagram.com/cutratumeyriska

Itu dia fakta dan perjalanan karier Cur Meyriska. Muda, berbakat, dan memesona, Cut Meyriska memang memiliki semua modal untuk berada di dunia hiburan!

Baca Juga: Profil dan Perjalanan Karier Manohara Odelia Pinot yang Berliku

Topik:

  • Edwin Fajerial

Berita Terkini Lainnya