Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!

Jadi pengen sekolah di sana juga!

Penggemar KPop pasti sudah tidak asing dengan nama sekolah Seoul of Performing Arts School atau yang biasa disingkat SOPA. Salah satu SMA bergengsi di Korea Selatan ini merupakan sekolah favorit dari banyak idola KPop untuk menuntut ilmu tingkat menengah atas.

Namun SOPA bukanlah satu-satunya SMA favorit bagi para idola KPop. Selain SOPA, ada pula Hanlim Arts School yang juga memiliki banyak alumni dari kalangan selebriti di negeri gingseng.

Dari generasi 2000an hingga generasi baru, inilah 15 idola KPop yang merupakan alumni dari Hanlim Arts School.

1. Maknae SHINee, Taemin merupakan lulus dari Hanlim pada tahun 2012

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!matome.naver.jp

2. Satu angkatan dengan Taemin, Mino Winner juga lulus tahun 2012 saat ia belum debut bersama Winner

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!artsnews.mk.co.kr

3. P.O Block B juga lulusan Hanlim tahun 2012. Ternyata P.O dan Mino sudah bersahabat sejak SMA

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!news.sbs.co.kr

4. Krystal f(x) lulus dari Hanlim tahun 2013 kemudian melanjutkan pendidikan di Universitas Sungkyunkwan

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!livejournal.com

5. Di BTOB ada dua member alumni Hanlim, Ilhoon lulus tahun 2012, sedangkan Sungjae tahun 2014

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!Berbagai Sumber

6. Jongup B.A.P juga lulus dari Hanlim di tahun yang sama. Acara kelulusannya digelar saat musim salju lho

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!kpopstarz.com

8. Di angkatan yang sama juga ada Yunhyeong IKON yang lulus satu tahun sebelum debut

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!twitter.com/houseofikon

9. Hyuk VIXX juga lulus tahun 2014. Ia melanjutkan pendidikan di Institut Media dan Seni Dong-ah

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!Star News Korea

10. Jauh sebelum dikenal sebagai personel Wanna One, Seongwoo lulus dari Hanlim di tahun 2014

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!Berbagai Sumber

11. Kelima member ASTRO, Jin Jin, Eunwoo, Moonbin, Rocky dan Sanha merupakan alumni Hanlim tahun 2015-2019

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!Berbagai Sumber

12. Woozi Seventeen lulus dari Hanlim tahun 2015

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!aminoapps.com

13. Di tahun 2016, ada Yugyeom GOT7 yang lulus dari Hanlim kemudian melanjutkan pendidikan di Universitas Daekyung

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!MBN Korea

14. Yeri Red Velvet lulus dari Hanlim tahun 2018. Ia tampil manis banget di hari kelulusan!

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!News O Korea

15. Dahyun TWICE lulus tahun 2017, sedangkan Tzuyu dan Chaeyoung baru lulus bulan Februari 2019 lalu

Sekolah Favorit, 15 Idola KPop ini Alumni SMA Seni Hanlim lho!Berbagai Sumber

Ternyata jumlah idola KPop yang merupakan alumni dari sekolah SMA Seni Hanlim tidak kalah banyak dari idola KPop alumni SOPA. Andai kamu jadi idol KPop nih, kamu lebih memilih sekolah di mana, Hanlim atau SOPA?

Baca Juga: Panutan! 11 Idola KPop Kelahiran 2001 yang Ikut SBMPTN Korea Tahun Ini

Topik:

  • Erina Wardoyo

Berita Terkini Lainnya