Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu Tahu

Simak baik-baik ya

Prancis adalah sebuah negara yang terletak di benua Eropa. Negara ini berbatasan dengan sejumlah negara yaitu Monako, Italia, Swiss, Jerman, Luxembourg, Belgia, Andorra, dan Spanyol. 

Negara ini terkenal akan obyek wisata romantisnya sehingga banyak turis yang silih berganti mengunjungi negara ini. Bayangkan saja di tahun 2016 pengunjung tahunan negara ini mencapai 82,6 juta mengalahkan seluruh negara di dunia. Tapi, tahukah kamu bahwa Prancis memiliki sejumlah fakta menarik? Kalau kamu gak tahu, simak di bawah ini ya.

1. Menara Eiffel didesain oleh Alexandre Gustave Eiffel, seorang insinyur yang juga pernah mendesain Patung Liberty bersama dengan Auguste Bartholdi

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu TahuPexels/Eugene Dorosh

2. Masih ingat dengan "liberté, égalité, fraternité"? Itu adalah semboyan resmi negara Prancis

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu TahuPixabay/falco

3. Terdapat lebih dari 400 jenis keju di Prancis

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu TahuPixabay/djedj

4. Prancis adalah negara pertama yang memperkenalkan sistem transportasi umum (the omnibus) di tahun 1662 dengan Blaise Pascal sebagai pendirinya

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu TahuPixabay/12019

6. Prancis memiliki zona waktu terbanyak di dunia yaitu 12 zona waktu

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu TahuPixabay/geralt

7. Bahasa Prancis digunakan sebagai bahasa resmi di 29 negara

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu TahuPixabay/Foundry

8. Di Prancis diperbolehkan untuk menikahi orang yang telah meninggal

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu Tahuohfact.com

9. Prancis adalah negara dengan pemenang Nobel Sastra terbanyak di dunia

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu TahuPixabay/rawpixel

10. Prancis terkenal dengan brand-brand mewahnya di antara lain Louis Vuitton, Hermès, Chanel, Cartier, Dior, Lancôme, Givenchy, YSL, dan masih banyak lagi

Jadi Favorit Para Pelancong, Ini 10 Fakta Prancis yang Harus Kamu TahuPixabay/Hans

Nah, itulah sejumlah fakta menarik negara Prancis. Semoga wawasanmu semakin bertambah ya.

Baca Juga: Menakjubkan, Ini 12 Fakta Ajaib tentang Bersin yang Jarang Orang Tahu

Ayu Cahya Photo Writer Ayu Cahya

Penting : Bunga Tulip itu berasal dari Asia Tengah ya dan bukan asli dari Belanda. Mohon maaf atas kesalahan penulisan di dalam salah satu artikel saya..

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Tania Stephanie

Berita Terkini Lainnya