10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonk

Membuat pembeli jadi kecewa maksimal

Online shop menjadi pilihan utama banyak orang untuk berbelanja. Hal ini dikarenakan belanja secara online dinilai lebih mudah dan praktis. Segala kebutuhan juga dapat kamu temukan.

Namun, berbelanja di online shop juga memiliki kekurangan, lho. Misalnya barang yang datang ternyata tidak sesuai dengan foto katalog. Hal ini sering terjadi ketika kita membeli sepatu secara online. Contohnya, seperti momen apes berikut ini. Yuk, intip!

1. Penjualnya sepertinya sedang gak fokus, nih, masa ukurannya beda-beda begini. Jadi gak seimbang, deh

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (twitter.com/fbreceh)

2. Gimana mau pakai sepatunya kalau yang datang ternyata sama-sama sepatu kiri seperti ini

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (reddit.com/Sneakers)

3. Mungkin karena huruf F sama G berdekatan jadinya salah ketik, deh, pas mau dicetak

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (twitter.com/fbreceh)

4. Padahal di foto terlihat bagus, ya. Namun sayang yang datang malah zonk gini

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (reddit.com/natezom)

5. Harusnya kalau memang gak berniat menjual sepatu beneran ditulis di keterangan. Kalau kayak gini kan kecewa abis 

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (reddit.com/r/ATBGE)

6. Udah menunggu lama berharap bisa pakai sepatu baru, ternyata yang datang malah sandal

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (twitter.com/fbreceh)

Baca Juga: 10 Foto Kocak Orang Dewasa Tersangkut di Tempat Bermain Anak

7. Konsep si seller adalah pembeli disuruh mandiri untuk membolongi sendiri sepatunya untuk tempat tali

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (reddit.com/natezom)

8. Sepatunya renggang seperti hubungan kamu dengan dia, hiks!

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (reddit.com/r/ATBGE)

9. Kalau yang sebelumnya pesan sepatu yang datang sendal, untuk yang satu ini malah kebalikannya

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (twitter.com/fbreceh)

10. Sepatunya sangat cocok untuk dipakai berenang di sungai biar bisa menakuti ikan-ikan 

10 Momen Sial Beli Sepatu di Online Shop, yang Datang Malah Zonkbeli sepatu online tapi zonk (reddit.com/r/ATBGE)

Terlepas dari kelebihannya, berbelanja di online shop juga turut memiliki kekurangan. Apakah kamu pernah mengalami hal yang serupa?

Baca Juga: 10 Momen yang Tertangkap Kamera saat Olahraga di Sekolah Ini Kocak

Saa Saa Photo Verified Writer Saa Saa

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya