Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!

Beli pulsa sama Rihanna?!

Bertemu selebritis dunia sekelas Rihanna atau Miley Cyrus di jalanan Indonesia bagaikan mimpi di siang bolong. Dengan ketenaran dan kekayaan mereka yang mendunia, artis-artis ini bahkan tak perlu jalan kaki ke sana kemari seperti orang biasa. Membayangkan mereka ada di Indonesia dan menjalani hidup bak orang biasa rasanya mustahil.

Namun dengan keahlian editing yang memukau, web desainer @indra.hakim berhasil menciptakan pemandangan unik tersebut. Lewat karya-karyanya kamu bisa melihat sosok Bruno Mars bahkan Vin Diesel hidup dalam kesederhanaan. Mulai jadi penjaga warung sampai buka tambal ban. Mau lihat keseruannya?

1. "Minume opo mas?" kira-kira gitu kali sapaan Miley Cyrus saat jaga warkop.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

2. Selena Gomez lagi grand opening lini bisnis baru nih: Angkringan.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

3. "Kalau yang ini gak bisa 4G ya mas..." kata Rihanna mengingatkan pelanggan konternya.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

4. "Filter dah naik harganya, Bang..." Om David Grohl tak ingin rugi di tengah inflasi pasar.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

5. Nah ini dia pelanggan setianya, Mas Christiano Ronaldo yang sering beli balsem otot.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

6. Kalau Pak Adam Levine sih yang punya gudang grosiran.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

7. Sambil menunggu jadwal rekaman berikutnya, Snoop Dogg menggeluti dunia sepatu, alias servis sol.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

Baca juga: 13 Orang Ini Menemukan "Kembarannya" di Museum! Lucu atau Seram?

8. "Meski lelah, meski cape, ya harus dijalani demi anak istri..." kira-kira begitu kali ya kalau The Rock curhat.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

9. Sepi job di MI6, Paman James Bond membuka jasa angkut barang.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

10. Sedan mewah lagi dicuci, film Transporter berikutnya pakai mikrolet aja kali ya, Bang Jason Statham?

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

11. Nah, cocok. Bang Vin Diesel juga kayanya mau warna baru di film lanjutan Fast & Furious: Bajaj

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

12. "Jump in the Becak, girl let's put some miles in it!" aah bisa aja, Kang Bruno Mars!

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

13. Jagoan jaman now, kayanya gak bisa gitu beraktivitas tanpa selfie dulu. Macam Deadpool ini!

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

14. Justin Bieber lagi ditanya-tanya sama Camat Kanada nih, guys...

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

15. "Dapat jatah kurban, asik nyate dulu..." wah bagi-bagi dong Bang Kanye.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

16. Kalian lebih patah hati kalau Raisa sama Hamish atau sama Om Snoop Dogg?

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

17. "Apa aja yang penting halal demi anak-anak..." mungkin begitu cerita Pharrell Williams sang penjual madu.

Ini Jadinya Kalau 17 Seleb Dunia Jadi Warga Indonesia Biasa, Kocak!www.instagram.com/indra.hakim

Kamu paling ngakak di foto nomor berapa? Kreatif banget ya Bang Indra Hakim ini, karya-karyanya begitu rapi sehingga terlihat realistis. Gak hanya itu imajinasinya dalam meramu tokoh-tokoh seleb dunia dengan pekerjaan khas warga biasa di Indonesia benar-benar mengundang tawa.

Berawal dari iseng, Indra jadi terinspirasi untuk menjadikan tokoh-tokoh dunia objeknya. Selain tujuan humor, ia juga ingin mengangkat berbagai profesi di Indonesia agar tak lagi dianggap rendahan. Wah jadi penasaran apa reaksi para bintang ini melihat kerjaan Indra di atas.

Baca juga: 15 Nama Rumah Makan Kocak yang Bikin Gak Jadi Lapar

Topik:

Berita Terkini Lainnya