10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!

Cerdas, brilian, dan sangat membantu!

Benda sehari-hari seperti baju, bahan pangan, atau lainnya biasanya tidak terlalu menonjolkan desainnya. Namun sepuluh benda sehari-hari di bawah ini tidak begitu. Mereka didesain dengan konsep yang brilian dan cemerlang. Mungkin jarang kamu lihat tapi desain-desain benda ini beneran ada dan bikin kagum. Intip sekarang kalau tidak percaya.

1. Gelas ini memiliki bagian yang condong ke dalam agar hidung nyaman saat tersentuh gelasnya

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (imgur.com/user/jevchance)

2. Kamu bisa melihat seberapa banyak sisa dari susu ini dari desainnya, keren banget!

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/MoonSoup42)

3. Hal yang cukup biasa di Jepang namun tidak biasa di negara lainnya. Buang air rebusannya jadi lebih mudah!

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/eyeshadowgunk)

4. Ketika warna tisu ini berubah, berarti tisu itu akan segera habis. Makin pudar warnanya artinya jumlah tisunya tinggal sedikit

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/cynicallist)

5. Dengan desain seperti ini, akan ketahuan jika kurirnya membanting atau melempar paketmu. Sungguh desain yang cemerlang dan membantu!

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/Dj_Jojo_Yoyo)

Baca Juga: 10 Potret Desain Benda Trendi serta Futuristis, Sangat Memukau!

6. Catatan ini bisa sekaligus menjadi kalkulator, cocok buat orang jaga toko, nih!

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/iritian)

7. Hal simpel tapi sangat berarti untuk para pengguna kacamata

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/Marvin_k2000)

8. Kentang ini memiliki stempel panas, bukan stiker. Ini membantu mengurangi jumlah sampah

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/NosonDdraig)

9. USB yang mempunyai dua kepala, efektif dan praktis banget ini!

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/labtec901)

10. Seprai yang mempunyai tanda di masing-masing sudut dan sisinya agar tidak terbalik saat memasangnya

10 Potret Desain Benda yang Kerennya di Luar Nalar!potret desain keren benda sehari-hari (reddit.com/user/ckm1996)

Cukup simpel, tapi desain yang diaplikasikan di benda sehari-hari ini sangat cemerlang dan membantu. Mana menurut kamu yang paling keren desainnya? Tulis di kolom komentar, ya.

Baca Juga: 10 Potret Desain Benda yang Multifungsi, Konsepnya Jempolan!

Syaifur Rizal Photo Verified Writer Syaifur Rizal

It's about drive it's about power, bacanya jangan sambil nyanyi.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Merry Wulan

Berita Terkini Lainnya