10 Potret Permen Gummy dengan Bentuk Agak Lain, Ada Bentuk Kapak?

Dari banyaknya jenis permen, permen gummy adalah salah satu permen yang paling populer. Bentuknya juga banyak, ada yang bentuk cacing, beruang, anjing, dan lain-lain.
Namun, taukah kamu kalau sebenarnya ada banyak bentuk permen gummy yang unik-unik. Saking uniknya bahkan sampai terlihat nyeleneh. Mulai dari bentuk fidget spinner sampai bentuk kapak, inilah sepuluh potret permen gummy dengan bentuk paling beda. Check this out.
1. Pertama, ada permen gummy dengan bentuk fidget spinner. Kira-kira, bisa dimainin, gak, ya?
2. Coba kamu lihat permen gummy ini mirip sama apa? Yup, mirip banget sama botol Coca-Cola. Rasanya apakah mirip juga, ya?
3. Kalau kunci ini buat buka pintu apa, ya? Gede banget lagi kuncinya
4. Buset, ukuran permen gummy kapak ini kayaknya asli, deh. Gimana menurutmu?
5. Bentuknya cabe, sih, tapi rasanya pedas juga, gak, ya?
Editor’s picks
Baca Juga: 10 Tingkah Laku Kucing Oren, Ternyata Bisa Lucu, ih!
6. Kalau ditaruh samping-sampingan sama Lego asli bisa ketuker, sih. Mirip banget
7. Permen gummy ikan hiu albino, nih. Mau dimakan, tapi gak tega. Lucu banget, sih
8. Kamu tau permen gummy ini desain apa? Nah, benar, ini Winnie-the-Pooh
9. Kaget banget beli permen gummy dapat bonus gigi. Bedanya, gigi yang ini bisa digigit
10. Kayaknya cuma ini permen gummy yang desainnya agak seram, deh
Walau desainnya beda-beda, rasanya sama aja, kok. Bentuknya aja yang unik dan Lucu-lucu. Kalau kamu, suka yang mana, nih?
Baca Juga: 10 Potret Lucu Cewek saat Foto Bareng Ini Posenya Bikin Cekikikan
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.