9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!

Karakter utamanya mengidap sindrom Aspenger

Extraordinary Attorney Woo adalah salah satu KDrama hukum yang wajib ditambahkan dalam daftar tontonmu pada Juni 2022. Dibintangi Park Eun Bin, drama yang juga dikenal dengan judul Strange Lawyer ini menceritakan tentang seorang pengacara berusia 27 tahun yang memiliki sindrom asperger.

Sesuai judulnya, drama ini akan memberi kisah menarik tentang hukum dengan sudut pandang karakter yang unik dan extraordinary. Yuk, simak sembilan faktanya di bawah ini!

1. Extraordinary Attorney Woo merupakan salah satu drama hukum yang rilis Juni 2022

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!poster drama Extraordinary Attorney Woo (instagram.com/eunbining0904)

2. Uniknya, karakter utama dalam drama ini mengidap sindrom asperger yang masuk ke sekolah hukum

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!cuplikan drama Extraordinary Attorney Woo (instagram.com/channel.ena.d)

3. Dengan IQ mencapai 164, Woo Young Woo (Park Eun Bin) berhasil lulus dengan nilai tertinggi di kelasnya

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!cuplikan drama Extraordinary Attorney Woo (instagram.com/channel.ena.d)

4. Kendati demikian, ia masih kesulitan dalam membangun relasi dengan orang-orang di sekitarnya

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!cuplikan drama Extraordinary Attorney Woo (instagram.com/channel.ena.d)

5. Aktor Kang Tae Oh akan jadi Lee Jun Ho, pekerja di firma hukum yang dipandang sebagai laki-laki sempurna

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!aktor Kang Tae Oh (instagram.com/kto940620)

Baca Juga: Segera Tayang, 10 Rekomendasi KDrama Pemeran Utama Weird Lawyer 

6. Berkepribadian hangat dan ramah, Jun Ho akan membantu Woo Young Woo untuk menyelesaikan kasus bersama

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!Kang Tae Oh (instagram.com/kto940620)

7. Kang Ki Young akan memerankan Jung Myung Seok yang terus mendorong dirinya sendiri untuk bekerja keras

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!Kang Ki Young (instagram.com/booboo2injo)

8. Berkat kerja kerasnya, ia berhasil jadi pengacara senior terpercaya dari firma hukum besar di usia muda

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!Kang Ki Young (youtube.com/ENA D)

9. Ia juga yang kelak akan menjadi mentor bagi Woo Young Woo, pekerja baru yang genius di firma hukumnya

9 Fakta Menarik KDrama Extraordinary Attorney Woo, Wajib Ditonton!cuplikan drama Extraordinary Attorney Woo (instagram.com/channel.ena.d)

Extraordinary Attorney Woo akan menjadi drama comeback Park Eun Bin setelah The King’s Affection yang tayang tahun 2021 lalu. Drama ini sendiri akan mulai tayang pada 29 Juni 2022. Jangan sampai ketinggalan episode perdananya, ya!

Baca Juga: Comeback Akting, Ini 9 Rekomendasi KDrama yang Dibintangi Kang Tae Oh

Caroline Graciela Harmanto Photo Verified Writer Caroline Graciela Harmanto

sedang mengetik ...

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya