Unik Banget, Ini 9 Lagu KPop yang Memiliki Judul Terpanjang

Bikin susah dihafalin, nih!

Untuk menarik perhatian, biasanya idol KPop memberi judul lagu mereka dengan singkat dan mudah diingat. Namun ada juga idol yang berpikir bahwa judul lagu lebih unik jika dibuat panjang.

Mulai dari lagu grup populer, solois, hingga original soundtrack ini memiliki judul yang luar biasa panjang hingga fans susah untuk menghafalnya. Namun hal ini memiliki keunikan tersendiri yang akhirnya membuat publik penasaran untuk mendengarkan lagunya. Penasaran ada apa saja? Simak berikut ini, yuk!

1. BTS merilis lagu dengan 7 kata, yaitu "A Supplementary Story: You Never Walk Alone". Ini menjadi lagu dengan judul terpanjang milik mereka

https://www.youtube.com/embed/6zu-7sgObQ4

2. TXT dikenal dengan judul lagunya yang panjang. "Waiting For You At Platform 9 and 3 Quarters" adalah lagu yang memiliki 9 kata di dalamnya

https://www.youtube.com/embed/6yWPfUz0z94

3. Terdiri dari 9 kata, Ost. Goblin berjudul "I Will Go To You Like the First Snow" oleh Ailee ini memang gak pernah gagal bikin mewek, ya!

https://www.youtube.com/embed/G5Lj9tsCK6A

4. MAMAMOO tak mau kalah memberikan 9 kata untuk lagunya, "We Were Destined To Meet Again in the End", yang dibawakan saat final Quendom

https://www.youtube.com/embed/i0bHc8k-FdM

5. "How Can I Love the Heartbreak, You’re the One I Love" dari Akdong Musician memiliki total 11 kata dalam judulnya!

https://www.youtube.com/embed/m3DZsBw5bnE

Baca Juga: 9 Idol KPop Cewek yang Sering Pamerkan Suara Merdu lewat Cover Lagu

6. Judul 11 kata di lagu "It’s A Different Thing To Love Her and Make Her Happy" dari Crucial Star ft. Jeebanoff bikin kita mikir, nih!

https://www.youtube.com/embed/bd8R5mvCL_4

7. "The Girl Who Can’t Break Up, The Boy Who Can’t Leave" dari Leessang ft. Jung In dirilis pada 2009 lalu dan memiliki total 11 kata dalam judulnya

https://www.youtube.com/embed/3rYL8AHJaTc

8. Yerin Baek merilis lagu "You’re So Lonely Now, So You Need Me Back By Your Side Again". Deretan 13 kata di judulnya cukup menjelaskan isi lagu ini

https://www.youtube.com/embed/U-OlsYhSnEg

9. from20 memilih judul lagu sepanjang 13 kata untuk debut solonya, "Because It’ll Be Faster For Me To Forget You Than Me Loving You". Terdengar rumit!

https://www.youtube.com/embed/L7HUAeRtbgU

Bagaimana, apakah kamu lebih mudah mengingat judulnya atau malah bingung, nih? Kreativitas dan keunikan para idol KPop dan para produsernya memang patut diacungi jempol, ya!

Baca Juga: 9 Idol KPop Lakoni Karakter dengan Kekuatan Super di Drama Korea

Nadya Lizka Photo Verified Writer Nadya Lizka

Gadis yang mencoba memotret setiap momen dengan goresan penanya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya