7 Drakor tentang Keluarga di Awal Tahun 2023, Mana Favoritmu?

Meramaikan layar kaca dengan potret hangat keluarga

Drakor 2023 sangatlah beragam dari segi genre, mulai dari thriller, romance, komedi, keluarga, hingga makjang. Nah, yang kita bahas kali ini adalah drakor bertemakan keluarga yang tidak hanya menyuguhkan potret kehangatan, tapi juga mengangkat konflik yang tidak pernah ada habisnya.

Drakor keluarga sangat banyak peminatnya, terlebih jika permasalahan yang diangkat relatable dengan kehidupan saat ini. Jika kamu salah satu penyuka genre ini, kamu harus menyaksikan tujuh drakor 2023 di bawah ini, ya!

1. Selain fokus dengan tema thriller dan time travel, My Perfect Stranger mengangkat kisah keluarga dua tokoh utama yang mengandung pelajaran berharga

7 Drakor tentang Keluarga di Awal Tahun 2023, Mana Favoritmu?poster Kim Dong Wook dan Jin Ki Joo di My Perfect Stranger (instagram.com/kbsdrama)

2. Crash Course in Romance menyajikan kisah beberapa keluarga dengan masalahnya masing-masing, ada yang harmonis dan ada pula sebaliknya

7 Drakor tentang Keluarga di Awal Tahun 2023, Mana Favoritmu?poster drakor Crash Course in Romance (instagram.com/tvn_drama)

3. Call It Love mengusung kisah satu keluarga yang menderita dan memendam trauma bertahun-tahun akibat perselingkuhan yang dilakukan ayah mereka

7 Drakor tentang Keluarga di Awal Tahun 2023, Mana Favoritmu?cuplikan drakor Call It Love (dok. Disney+ Philippines/Call It Love)

4. Tidak heran jika The Good Bad Mother banyak dibahas. Drakor ini angkat konflik keluarga yang bikin penonton geram sekaligus iba dengan cobaan hidup para tokohnya

7 Drakor tentang Keluarga di Awal Tahun 2023, Mana Favoritmu?poster The Good Bad Mother (instagram.com/jtbcdrama)

Baca Juga: 7 Cowok di Drakor 2023 yang Dekat dengan Ibunya, Ada Lee Do Hyun

5. Doctor Cha menyajikan masalah keluarga dan perselingkuhan yang memang sedang relatable dengan kondisi masyarakat saat ini

7 Drakor tentang Keluarga di Awal Tahun 2023, Mana Favoritmu?poster Doctor Cha (instagram.com/jtbcdrama)

6. Payback: Money And Power adalah drama tentang pembalasan kakak-beradik kepada penguasa keji yang telah menghancurkan keluarganya

7 Drakor tentang Keluarga di Awal Tahun 2023, Mana Favoritmu?poster drakor Payback (instagram.com/sbsdrama.official)

7. Oasis menceritakan kehidupan dua keluarga dengan strata sosial berbeda. Inilah yang menjadi masalah saat anak mereka beranjak dewasa

7 Drakor tentang Keluarga di Awal Tahun 2023, Mana Favoritmu?Seol In Ah, Jang Dong Yoon, dan So Hee Jung di drakor Oasis (instagram.com/kbsdrama)

Drakor tentang keluarga di awal tahun 2023 tersebut menyampaikan banyak pesan dan pelajaran berharga kepada para penontonnya, lho. Mulai dari menghargai momen bersama keluarga tercinta hingga bagaimana menghadapi masalah bersama keluarga. Dari tujuh drakor di atas, menurutmu manakah kisah keluarga yang paling menyentuh dan berkesan?

Baca Juga: 5 Drakor yang Kisahkan Keluarga Politikus, Bukan Keluarga Idaman

Navira Fatah Photo Verified Writer Navira Fatah

Menulis adalah membuat jejak kehidupan

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya