9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!

Bakal jadi proyek akting perdananya setelah wamil, nih

Setelah sebelumnya ditolak oleh Lee Do Hyun dan Kwak Dong Yeon, akhirnya serial Hunting Dogs mengumumkan para artis yang akan mengisi jajaran pemainnya. Salah satunya ada aktor yang saat ini masih belum resmi bebas tugas wajib militer, yaitu Woo Do Hwan.

Meskipun baru akan bebas dari tugas negara pada Januari tahun 2022 mendatang, tapi aktor kelahiran 1992 satu ini telah dikonfirmasi menerima tawaran untuk comeback akting lewat serial terbaru Netflix tersebut.

Hunting Dogs adalah sebuah serial aksi noir tentang tiga laki-laki yang yang berusaha keluar dari hutang dan juga terjalin karena hutang. Lalu, seperti apa peran Woo Do Hwan di serial terbarunya ini? Berikut sembilan fakta perannya.

1. Baru akan bebas wamil pada 5 Januari 2022 mendatang, Woo Do Hwan dikabarkan telah menerima tawaran untuk comeback akting

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/wdohwan)

2. Ia digaet jadi salah satu pemeran utama pria dalam serial Netflix terbaru yang usung genre action thriler, yaitu Hunting Dogs

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/wdohwan)

3. Dalam serial tersebut, Woo Do Hwan akan membawakan salah satu karakter tokoh utama yang bernama Geon Woo

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/wdohwan)

4. Geon Woo adalah seorang atlet tinju menjanjikan yang kemudian memasuki dunia bisnis pinjaman

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/wdohwan)

5. Berkat kemampuannya sebagai seorang pentinju, Geon Woo memenangkan penghargaan sebagai Rookie of the Year

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/wdohwan)

Baca Juga: 10 Fakta Serial Netflix Hunting Dogs, Tampilkan Lee Sang Yi 

6. Namun, kini Geon Woo beralih menjadi seorang pengawal dari bos bisnis pinjaman yang biasa dipanggil Tuan Choi (Heo Joon Ho)

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/wdohwan)

7. Alasan Geon Woo memasuki dunia bisnis pinjaman adalah karena ia harus melunasi hutang-hutang ibunya

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/keyeastofficial)

8. Geon Woo yang tak tau apa-apa tentang bisnis rentenir nantinya akan dibantu oleh orang yang lebih berpengalaman bernama Woo Jin

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/keyeastofficial)

9. Sekarang jadi partner, dulunya Geon Woo dan Woo Jin (Lee Sang Yi) adalah saingan saat jadi petinju

9 Fakta Peran Woo Do Hwan di Serial Hunting Dogs, Bikin Penasaran!Woo Do Hwan (instagram.com/keyeastofficial)

Tak hanya akan beradu akting dengan Heo Joon Ho serta Lee Sang Yi, Woo Do Hwan juga akan menjadi lawan main Park Sung Woong dan Kim Sae Ron. Siapa, nih yang sudah gak sabar menanti kembalinya Woo Do Hwan ke layar kaca? 

Baca Juga: 12 Fakta Perjalanan Karier Woo Do Hwan, Siap Comeback Setelah Wamil

nouse ephemeral Photo Verified Writer nouse ephemeral

☁☀☁

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya