9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya Menawan

Ada yang mengikuti jejak orangtuanya menjadi aktor

Kebanyakan drama Korea menampilkan latar belakang keluarga dari para karakternya. Terkadang ada yang terlahir dari keluarga terpandang yang merupakan figur publik. Hal itu membuat mereka dituntut harus menjaga sikap untuk menjaga nama baik orangtuanya.

Semua itu dialami oleh sejumlah karakter drakor berikut ini yang menjadi anak artis terkenal. Intip para karakternya di bawah ini, yuk!

1. Karena hubungannya dan sang ibu buruk, Gong Tae Sung (Kim Young Dae) jadi aktor agar lebih sukses di Shooting Stars (2022)

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanKim Young Dae di drama Shooting Stars (instagram.com/tvn_drama)

2. Di usia dewasa, Oh Woo Ri (Im Soo Hyang) baru tahu jika ayah kandungnya masih hidup dan bekerja sebagai aktor di Woori the Virgin (2022)

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanIm Soo Hyang di drama Woori the Virgin (instagram.com/sbsdrama.official)

3. Usai kehilangan orangtuanya sewaktu remaja, Gil Nak Won (Jin Ki Joo) mengikuti karier sang ibu dengan menjadi aktris di Come and Hug Me (2018)

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanJin Ki Joo di drama Come and Hug Me (youtube.com/MBCdrama)

4. Jadi kakak angkat Gil Nak Won (Jin Ki Joo), Gil Moo Won (Yoon Jong Hoon) menjadi jaksa seperti ayahnya di drama yang sama

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanYoon Jong Hoon di drama Come and Hug Me (youtube.com/MBCdrama)

5. Sung Ye Rin (Woo Da Vin) yang cerdasmerupakan anak pertama dari pasangan mantan aktris dan anggota dewan di Melancholia (2021)

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanWoo Da Vin di drama Melancholia (instagram.com/tvn_drama)

Baca Juga: 10 Karakter Cewek yang Diselingkuhi dalam Drakor 2022, Ngenes!

6. Jadi mahasiswa terbaik sekolah hukum, Jin Do Jun (Song Joong Ki) ternyata merupakan cucu chaebol sekaligus anak aktris di Reborn Rich (2022) 

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanSong Joong Ki di drama Reborn Rich (instagram.com/jtbcdrama)

7. Berbeda dari sang adik, Jin Hyung Joon (Kang Ki Doong) lebih memilih untuk hidup sesuka hati. Ia hanya mementingkan kebahagiaannya

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanKang Ki Doong di drama Reborn Rich (instagram.com/kkddoong)

8. Sementara itu, Kong Min Kyu (Jung Jin Young) kerap membuat onar sehingga identitasnya sebagai anak aktris sering ditutupi di She is Wow (2013)

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanJung Jin Young di drama She is Wow (youtube.com/tvN D ENT)

9. Sung Yoo Chan (Lee Yoo Jin) sering ditekan orangtuanya agar jadi seperti kakaknya, Sung Ye Rin (Woo Da Vin), di drama Melancholia (2021)

9 Karakter Drakor yang Merupakan Anak Artis, Visualnya MenawanLee Yoo Jin di drama Melancholia (instagram.com/eugeneleejinjoo)

Terlahir sebagai anak publik figur tentu tak mudah apalagi jika orangtuanya merupakan selebriti. Semua itu dirasakan oleh sembilan karakter drakor di atas. Menurut kamu, visual karakter mana yang harus mengikuti karier orangtuanya sebagai selebriti?

Baca Juga: 10 Drakor 2022 Berkisah Mengenai Pembunuhan, Tampilkan Banyak Psikopat

Queena Sekar Jasmine Photo Verified Writer Queena Sekar Jasmine

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya