11 KDrama Tampilkan Persahabatan di Ambang Kehancuran

Hampir semua KDrama menyuguhkan kisah persahabatan dari pemeran utamanya. Tak melulu selalu dekat dan akur, persahabatan yang ditampilkan juga ada yang berada di ambang kehancuran. Hal tersebut terjadi karena berbagai alasan yang membuat mereka saling menjauh hingga bertengkar.
Hal yang tak menyenangkan tersebut dialami oleh para aktor dan aktris dalam drama Korea. Siapa saja mereka? Yuk, cari tahu di bawah ini!
1. Bukan semakin erat, Kim Jung Hyun dan Jang Dong Yoon justru menjauh usai kematian sahabat mereka dalam drama School 2017 (2017)
2. Jung Eun Ji menyadari jika ia hanya dimanfaatkan oleh Chae Soo Bin yang mementingkan diri sendiri di Cheer Up (2015)
3. Chu Young Woo merasa jika Kim Yo Han lebih mementingkan pertandingan taekwondo daripada pemakaman teman mereka di School 2021 (2021)
4. Pertengkaran Seo Kang Joon dan Park Hae Jin bermula dari kesalahpahaman hingga mengalami cinta segitiga di drama Cheese in the Trap (2016)
5. Hwang In Yeop mengira kematian sahabatnya bisa terhindar jika Cha Eun Woo menjawab panggilan di drama True Beauty (2020)
6. Kecelakaan yang diakibatkan Park Ju Hyun membuat persahabatan dirinya dan Park Ji Hyun terhenti di The Speed Going to You 493km (2022)
Editor’s picks
7. Lee Jong Suk sampai pindah sekolah karena rasa bersalahnya pada Kim Woo Bin dalam drama School 2013 (2012)
Baca Juga: 11 Artis yang Berhenti Menjadi Atlet di KDrama, Terbaru Park Ji Hyun
8. Jung Da Bin yang tak mengungkapkan semua perasaannya membuat Yang Hye Ji salah paham dalam drama Live On (2020)
9. Perseteruan Lee Min Ho dan Kim Woo Bin semakin memanas karena menyukai perempuan yang sama di drama The Heirs (2013)
10. Persahabatan Moon Ga Young, Woo Do Hwan, dan Kim Min Jae harus berakhir karena ulah mereka sendiri di Tempted (2018)
11. Meski dekat sejak sekolah, Yoo In Na justru meninggalkan Jun Ji Hyun yang sedang terkena skandal pembunuhan di My Love from the Star (2013)
Deretan aktor dan aktris di atas pernah merasakan kehancuran yang menimpa persahabatan mereka dalam KDrama yang dibintangi. Kalau kamu, paling berharap persahabatan mana yang bersatu, nih?
Baca Juga: Jadi Tokoh Utama, 5 Aktor Muda yang Tampil di KDrama Juni 2022
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.