12 OST KDrama 2022 yang Dinyanyikan oleh Pemerannya (Part 1)

Beberapa menjadi duet antar pemeran utamanya  

Drama Korea tentu kurang menarik jika tak ada lagu yang mengiringinya. Hal tersebut membuat soundtrack drama Korea menjadi daya tarik tersendiri bagi para penonton.

Tak hanya dibawakan oleh seorang penyanyi atau idol KPop, sejumlah OST juga dilantunkan langsung oleh aktor dan aktris yang didapuk sebagai pemerannya. Buat kamu yang penasaran, intip sejumlah soundtrack drakor 2022 di bawah ini, yuk!

1. Ji Chang Wook ikut menyumbangkan suaranya untuk soundtrack The Sound of Magic dengan judul ‘Do You Believe In Magic?’ 

https://www.youtube.com/embed/8OG8YP6AgYE

2. ‘With’ merupakan OST Twenty-Five Twenty-One yang dilantunkan Kim Tae Ri, Nam Joo Hyuk, Bona, Choi Hyun Wook, dan Lee Joo Myung

https://www.youtube.com/embed/28NEuT45dMA

3. Tak sendirian, Ji Chang Wook melakukan duet dengan Choi Sung Eun untuk OST The Sound of Magic yang berjudul ‘Don't Make Me Dream’ 

https://www.youtube.com/embed/2hpZdjRF5Uw

4. Ji Chang Wook melantunkan ‘Magic In You’ bersama Sondia, Jang Ye Ji, dan Lee Ye Seul ketika mengawali kisah The Sound of Magic 

https://www.youtube.com/embed/mieD2vX7wcc

5. Selain didapuk peran utama, Im Si Wan juga ikut menyumbangkan suaranya untuk lagu ‘Fire’ yang merupakan soundtrack dari Tracer 

https://www.youtube.com/embed/YS4Mj0tzeR0

6. Park Joo Hyun ikut berpartisipasi melantunkan OST Love All Play yang bertajuk ‘My Own Season’ dengan suara lembutnya

https://www.youtube.com/embed/_VgMA0nEa2g

Baca Juga: Enak Didengar, 12 Soundtrack Drama Korea yang Dinyanyikan Solji EXID

7. Dibawakan Ji Chang Wook lagi, ‘A Curse of Asphalt’ merupakan OST The Sound of Magic yang berisi nasihat kehidupan Na Il Deung (Hwang In Yeop) 

https://www.youtube.com/embed/fdLPZZ5fn64

8. Tak hanya berakting, Sung Hoon juga menunjukkan bakat tarik suara melalui lagu ‘With You’ yang menjadi OST Woori the Virgin part 6 

https://www.youtube.com/embed/gmwSteGLhsY

9. Duet dengan Miyavi, Kang Daniel membawakan soundtrack Rookie Cops bergaya mix-rock yang berjudul ‘Hush Hush’ 

https://www.youtube.com/embed/HuV1l8H9ld0

10. Mengalami kesulitan di The Sound of Magic, Choi Sung Eun mengungkapkan perasaannya melalui lagu yang berjudul ‘My Dream Family’ 

https://www.youtube.com/embed/gXA_zEdi6j4

11. ‘Annarasumanara’ merupakan lagu bermakna tentang adanya keajaiban yang dinyanyikan oleh Ji Chang Wook Choi Sung Eun  

https://www.youtube.com/embed/1WUUB9-_mRk

12. Jadi pemeran pendukung, Byung Chan turut melantunkan OST Business Proposal berjudul ‘You Are Mine’ bersama member VICTON lainnya 

https://www.youtube.com/embed/slTMtSliUDM

Deretan soundtrack di atas berasal dari KDrama 2022 yang dinyanyikan oleh pemerannya sendiri. Kalau kamu, paling terkesan dengan lagu yang mana nih?

Baca Juga: 11 Karakter yang Layak Dijadikan Panutan di KDrama 2022, Inspiratif!

Queena Sekar Jasmine Photo Verified Writer Queena Sekar Jasmine

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Dwi Rohmatusyarifah

Berita Terkini Lainnya