10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur Keluarga

Berbeda dengan chaebol lain yang dipaksa meneruskan bisnis

Drama Korea sering menampilkan karakter yang berasal dari keluarga kaya. Biasanya, mereka kerap dituntut untuk serba bisa. Bahkan kehidupan mereka banyak yang telah ditentukan orangtuanya sehingga tak bisa hidup semau mereka sendiri.

Namun, hal itu tak dirasakan oleh sejumlah karakter keturunan orang kaya di drakor 2022 ini. Sebab mereka diberi kebebasan oleh keluarganya untuk menentukan jalan hidupnya sendiri. Siapa saja mereka? Intip di bawah ini, yuk!

1. Walau sang ayah menginginkannya jadi pewaris, Kim Hee A (Kim Ji Eun) yang menolak itu bisa bebas menentukan jalannya di Again My Life

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaKim Ji Eun di drama Again My Life (instagram.com/sbsdrama.official)

2. Walau berasal dari keluarga kaya dan punya otak cerdas, Gong Tae Sung (Kim Young Dae) tak dilarang menjadi artis di drama Shooting Stars

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaKim Young Dae di drama Shooting Stars (instagram.com/tvn_drama)

3. Meski tak dikekang, Wi Seung Hyun (Kang Daniel) memilih masuk Universitas Kepolisian agar bisa jadi polisi baik seperti ayahnya di Rookie Cops

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaKang Daniel di drama Rookie Cops (instagram.com/disneypluskr)

4. Walau jadi cucu konglomerat, Jin Do Joon (Song Joong Ki) di Reborn Rich diberi kebebasan oleh orangtuanya dalam menjalani hidupnya

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaSong Joong Ki di drama Reborn Rich (instagram.com/jtbcdrama)

5. Diadopsi oleh keluarga kaya, Cha Mi Jo (Son Ye Jin) justru selalu didukung saat meraih mimpinya sebagai seorang dokter di Thirty-Nine

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaSon Ye Jin di drama Thirty-Nine (instagram.com/jtbcdrama)

Baca Juga: 10 Karakter di Drakor 2022 yang Identitasnya Disembunyikan Orangtua

6. Demi melindungi hotel keluarga, Park Se Yeon (Ha Ji Won) dalam drama Curtain Call rela melepaskan mimpinya meski tak pernah dipaksa

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaHa Ji Won di drama Curtain Call (instagram.com/kbsdrama)

7. Cheon Ji Hoon (Nam Goong Min) sangat disayang ayahnya dan tak pernah dikekang di One Dollar Lawyer

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaNam Goong Min di drama One Dollar Lawyer (instagram.com/sbsdrama.official)

8. Jin Hyeong Jun (Kang Ki Doong) di Reborn Rich juga dibebaskan memilih jalan hidupnya. Orangtuanya hanya ingin melihat ia bahagia

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaKang Ki Doong di drama Reborn Rich (instagram.com/kkddoong)

9. Jadi cucu konglomerat, Kim Jung Ho (Lee Seung Gi) justru dibiarkan orangtuanya untuk memilih masa depannya sendiri di The Law Cafe 

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaLee Seung Gi di drama The Law Cafe (instagram.com/kbsdrama)

10. Setelah terungkap siapa ayah Seul Bi (Seohyun SNSD) di Jinxed at First, ia diberi kebebasan untuk mendapatkan keinginannya

10 Tokoh Orang Kaya di Drakor 2022 yang Hidupnya Tak Diatur KeluargaSeohyun di drama Jinxed at First (instagram.com/kbsdrama)

Selain berasal dari keluarga kaya, sepuluh karakter drakor 2022 juga beruntung karena bertemu dengan orangtua yang tidak toksik. Hal itu membuat mereka tak dituntut untuk hidup seperti yang orangtua mereka inginkan.

Baca Juga: 10 Drakor Paling Dicari Sepanjang Tahun 2022 Versi Google Korea

Queena Sekar Jasmine Photo Verified Writer Queena Sekar Jasmine

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya