10 Film dan Drama Korea Komedi Pemain Crisis X, Penuh Tingkah Kocak!

Dijamin ngakak lihat tingkah konyol mereka

Perilisan drama Korea Crisis X memang belum ditentukan. Namun, tim produksi berencana menayangkannya pada paruh kedua 2022 mendatang. Banyak mencuri perhatian penonton, dramanya sendiri mengisahkan sekelompok orang di tengah kemerosotan hidup.

Pemainnya pun kian ramai diperbincangkan. Terlebih para aktor dan aktris yang membintanginya adalah spesialis komedi. Sembari menunggu dramanya tayang, berikut ini rekomendasi drama dan film Korea komedi pemain Crisis X yang juga layak kamu tonton!

1. Aksi Kwon Sang Woo, Sung Dong Il, dan Kim Sung Oh sebagai bajak laut dibalut dengan tingkah kocak di The Pirates: The Last Royal Treasure (2022)

https://www.youtube.com/embed/rWmOLk3PTMI

2. Sering disatukan dalam satu proyek, Kwon Sang Woo dan Sung Dong Il pernah beradu akting sebagai rekan kerja lawak di Love, Again (2019)

https://www.youtube.com/embed/KeLflV1Kk5M

3. Kwon Sang Woo dan Sung Dong Il juga pernah bekerja sama sebagai detektif kocak dalam dua seri film The Accidental Detective (2015)

https://www.youtube.com/embed/n8G3kQEdtDI

4. Selalu bikin ngakak, Im Se Mi perankan karakter kakak tertua pemeran utama di True Beauty (2020)

https://www.youtube.com/embed/Oiufe444QYs

5. Im Se Mi juga pernah bertransformasi menjadi pencuri dengan karakter bucin di Two Cops (2017)

https://www.youtube.com/embed/oh23PjiDHEA

Baca Juga: 10 Poster Drama Korea Ini Menipu, Terlihat Bahagia tapi Nyatanya Sendu

6. Mengusung genre romcom, Kim Sung Oh memerankan karakter pelatih MMA sekaligus penjual sundae di Fight for My Way (2017)

https://www.youtube.com/embed/XFu3Hufti5E

7. Perannya menghibur, Kim Sung Oh tampil sebagai cosplay gorilla di Secret Zoo (2020)

https://www.youtube.com/embed/30XZrN4tqSE

8. Lee Yi Kyung memerankan karakter pelayan agen rahasia kerajaan yang penuh humor receh di Royal Secret Agent (2020)

https://www.youtube.com/embed/sSjuWHP5lqY

9. Lee Yi Kyung dan Shin Hyun Soo tampil kocak di dua seri drama Welcome to Waikiki (2018). Dijamin bikin kamu ngakak!

https://www.youtube.com/embed/-aeJ583zYnI

10. Meski tampil gemas, Park Jin Joo juga sering cek-cok dengan bosnya dalam drama It's Okay to Not Be Okay (2020)

https://www.youtube.com/embed/Gz_Q0xHS9Lk

Sembari menunggu penayangan dramanya, beberapa film dan drama Korea yang dibintangi pemain Crisis X di atas bisa jadi daftar tontonan seru. Karakter yang mereka perankan dijamin bikin ngakak, deh!

Baca Juga: 12 Rekomendasi Film Korea yang Dibintangi Pemain Film Alienoid

Ristiani Umayang Photo Verified Writer Ristiani Umayang

Logophile

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya