9 Drama Korea dengan Cerita Paling Realistis di Paruh Pertama 2022

Semuanya seru dan relatable

Sepanjang bulan Januari-Juni 2022, sudah ada banyak drama Korea terbaru dengan beragam tema yang telah tayang. Gak cuma kisah lovey-dovey yang bak dongeng, banyak juga konflik cerita realistis yang dibahas dalam drama Korea yang telah tayang di paruh pertama 2022.

Contohnya saja, sembilan drama berikut ini. Ada yang membahas tentang rasa kesepian di kalangan anak muda, upaya pencegahan bunuh diri, hingga kejahatan remaja yang bisa saja terjadi di masyarakat kita. Yuk, kita simak!

1. Drama Twenty Five Twenty One mengisahkan persahabatan, cinta, dan mimpi dari generasi muda di akhir 1990-an dan awal 2000-an

https://www.youtube.com/embed/gYp4cKumTwU

2. Anak-anak muda yang sedang bekerja pasti relate banget dengan kisah tokoh My Liberation Notes yang mencari kebahagiaan masing-masing

https://www.youtube.com/embed/FQEm4dPZsNo

3. Dalam drama omnibus Our Blues, ada cerita keluarga, pertemanan, hingga kisah cinta dengan latar Pulau Jeju yang realistis abis

https://www.youtube.com/embed/1C7Nph5gFxQ

4. Membuka mata untuk lebih peduli, sebagian kasus kejahatan remaja yang dibahas di Juvenile Justice merupakan kisah nyata

https://www.youtube.com/embed/pJpPCkFHitM

5. Bergenre fantasi, Tomorrow mengandung pesan moral agar kita peduli pada orang lain untuk mencegah mereka bunuh diri

https://www.youtube.com/embed/zhmxDgBxGRk

Baca Juga: 10 Drama Korea Ini Angkat Hubungan Pelik Korea Selatan dan Korea Utara

6. Through the Darkness yang mengisahkan profiler kriminal pertama Korea Selatan membahas ulang kasus-kasus serial killer asli

https://www.youtube.com/embed/zxGKTC0xjfE

7. Masalah-masalah yang dialami couple Welcome to Wedding Hell juga biasa dihadapi pasangan asli yang akan segera menikah, lho

https://www.youtube.com/embed/2wiNWP7Ye0w

8. The King of Pigs mengusung tema balas dendam di mana tiga orang remaja laki-laki menjadi korban bullying di sekolah mereka

https://www.youtube.com/embed/HrU4s-kimRo

9. Drama Pachinko menunjukkan kehidupan orang Korea yang jadi warga imigran di negara Jepang dengan latar tahun 1900-an

https://www.youtube.com/embed/O1r5XXJOYNA

Kesembilan drama di atas genrenya beragam, dari romance, slice of life, hingga thriller, dan crime. Namun satu kesamaan, semuanya mengandung pesan moral sendiri-sendiri yang relateable diterapkan di kehidupan nyata.

Baca Juga: 14 Karakter Cowok Susah Didekati Perempuan di KDrama 2022

S. M. Fatimah Photo Verified Writer S. M. Fatimah

Menulis adalah bekerja untuk keabadian. (Pramoedya Ananta Toer)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya