10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal Dibunuh

Ada Joo Yeo Jeong The Glory dan Kim Do Ki di Taxi Driver 2 

Joo Yeo Jeong (Lee Do Hyun) di The Glory dan Kim Do Ki (Lee Je Hoon) dalam Taxi Driver 2 memiliki satu kesamaan, yakni sama-sama menyaksikan anggota keluarganya meninggal dibunuh. Akibat peristiwa tragis tersebut, keduanya memiliki trauma yang mendalam.

Termasuk kedua karakter di atas, ada banyak tokoh drakor lainnya yang mempunyai kisah serupa. Semuanya ada dalam drakor awal tahun 2023, berikut deretan karakter yang keluarganya meninggal karena dibunuh.

1. Joo Yeo Jeong (Lee Do Hyun) melihat sendiri bagaimana sang ayah meninggal karena ditusuk oleh psikopat kejam di The Glory

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhLee Do Hyun di The Glory (instagram.com/netflixkr)

2. Kim Do Ki (Lee Je Hoon) dalam Taxi Driver 2 masih mengalami trauma atas kematian sang ibu yang dibunuh

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhLee Je Hoon di Taxi Driver 2 (dok. SBS/Taxi Driver 2)

3. Di drakor yang sama, Jang Sung Chul (Kim Eui Sung) membuka layanan balas dendam Deluxe Taxi setelah orangtuanya jadi korban pembunuhan berantai

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhKim Eui Sung di Taxi Driver 2 (dok. SBS/Taxi Driver 2)

4. Di balik sikap kocak Choi Kyung Goo (Jang Hyuk Jin) di Taxi Driver 2, ia nyatanya menyimpan duka karena sang adik tewas terbunuh

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhJang Hyuk Jin di Taxi Driver 2 (dok. SBS/Taxi Driver 2)

5. Park Jin Eon (Bae Yoo Ram) pun menyimpan duka yang sama sebab mendiang adiknya adalah istri dari saudara Choi Kyung Goo

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhBae Yoo Ram di Taxi Driver 2 (dok. SBS/Taxi Driver 2)

Baca Juga: Kemiripan Kasus Taxi Driver 2 Ep 6-7 dengan Gereja Manmin Sekte Sesat

6. Dalam Missing: The Other Side 2, Jang Pan Seok (Heo Joon Ho) masih menyimpan kesedihan atas penculikan dan pembunuhan yang dialami putri kecilnya

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhHeo Joon Ho di Missing: The Other Side 2 (dok. tvN/Missing: The Other Side 2)

7. Kim Wook (Go Soo) di drakor yang sama juga punya kisah sedih karena ibunya meninggal dibunuh lalu mayatnya disembunyikan selama 27 tahun

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhGo Soo di Missing: The Other Side 2 (dok. tvN/Missing: The Other Side 2)

8. Kim Myeong Ja (Lee Deok Hee) merindukan putri tunggalnya yang ternyata dibunuh puluhan tahun silam di Missing: The Other Side 2

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhHeo Joon Ho, Lee Duk Hee, dan Kim Dong Hwi di Missing: The Other Side 2 (dok. tvN/Missing: The Other Side 2)

9. Awalnya dikira bunuh diri, istri dari Lee Heon (Kim Young Dae) ternyata dibunuh oleh orang-orang jahat di The Forbidden Marriage

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhKim Young Dae di The Forbidden Marriage (instagram.com/mbcdrama_now)

10. Di hari pernikahannya, Min Jae Yi (Jeon So Nee) di Our Blooming Youth mendapati seluruh keluarganya dibunuh. Ia lalu dituduh sebagai pelakunya

10 Tokoh Drakor Awal 2023 yang Keluarganya Meninggal DibunuhJeon So Nee di Our Blooming Youth (dok. tvN/Our Blooming Youth)

Semua karakter drakor di atas sama-sama memiliki luka batin akibat kematian tragis keluarga yang mereka cintai. Dari daftar tersebut, kisah siapa yang bikin kamu nangis?

Baca Juga: 7 Hal Mencurigakan dari Shin Jae Ha di Taxi Driver 2, Baik atau Jahat?

S. M. Fatimah Photo Verified Writer S. M. Fatimah

Menulis adalah bekerja untuk keabadian. (Pramoedya Ananta Toer)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya