Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap Mushow

Mereka memang dikenal multitalenta abis

Yeonjun TXT baru-baru ini dikonfirmasi akan menjadi MC tetap Inkigayo bersama dua artis lainnya. Sebelumnya, rekan satu grupnya yakni Soobin juga pernah menjadi MC tetap Music Bank. Aksi Yeonjun dalam membawakan acara musik pun sangat dinantikan MOA, nih. Hari Minggu juga akan semakin berwarna ditemani Yeonjun.

Dikenal serba bisa, berikut ini 10 idol KPop kelahiran 1999 yang menjadi MC tetap acara musik mingguan. Wah, siapa saja ya?

1. Yeri Red Velvet pernah memandu acara Show! Music Core pada 2015 bersama Minho SHINee dan N VIXX

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowYeri Red Velvet (twitter.com/MBC_entertain)

2. Bersama Youngjae B.A.P dan Hohyeon TRCNG, JooE MOMOLAND menjadi MC The Show pada tahun 2017 hingga 2018

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowJooE MOMOLAND (twitter.com/sbsmtvtheshow)

3. Kang Mina eks Gugudan dan I.O.I ini menjadi MC Show! Music Core dua tahun lamanya dari 2018 hingga 2020

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowKang Mina (twitter.com/MBC_entertain)

4. Menjadi partner MC Mina, Mark NCT memandu acara Show! Music Core selama satu tahun lamanya

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowMark NCT (twitter.com/MBC_entertain)

5. Naeun eks APRIL menjadi MC Inkigayo bersama Minhyuk Monsta X dan Jaehyun NCT dari Oktober 2019 hingga Februari 2021

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowNaeun eks APRIL (twitter.com/sbsnoriter)

Baca Juga: Didominasi Idol YG, 16 Idol KPop Cowok Ini Ulang Tahun Maret 2022

6. Sihyeon EVERGLOW pernah membawakan acara The Show bersama Juyeon THE BOYZ dan Kim Min Kyu (Produce X 101)

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowSihyeon EVERGLOW (twitter.com/sbsmtvtheshow)

7. Arin OH MY GIRL memandu acara Music Bank bersama Soobin TXT dengan chemistry tak terlupakan

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowArin OH MY GIRL (instagram.com/ye._.vely618)

8. Kim Yo Han WEi menjadi MC The Show bersama Yeosang ATEEZ dan Jihan Weeekly pada 2021

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowKim Yo Han WEi (twitter.com/sbsmtvtheshow)

9. Sedangkan Yeosang ATEEZ melanjutkan kontrak sebagai MC The Show bersama partner baru, yakni Minhee CRAVITY dan Chaehyun Kep1er hingga sekarang

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowYeosang ATEEZ (twitter.com/ATEEZofficial)

10. Yeonjun TXT siap menjadi MC baru Inkigayo bersama aktris Noh Jung Ui dan aktor Seo Bum June menggantikan Yujin IVE, Jihoon TREASURE, dan Sungchan NCT

Terbaru Yeonjun TXT, 10 Idol KPop Kelahiran 1999 Jadi MC Tetap MushowYeonjun TXT (twitter.com/TXT_members)

Selain keterampilan menyanyi dan menarinya di atas panggung yang membius penonton, kecakapan membawakan acara musik para idol KPop kelahiran 1999 ini memang patut diacungi jempol, nih. Siapa yang tak sabar menantikan MC Yeonjun pada 3 April mendatang?

Baca Juga: 10 Idol KPop yang Ngefans Berat Grup KPop Lain, Satu Fandom Denganmu?

Esa AR Photo Verified Writer Esa AR

an ordinary girl

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Indiana Malia

Berita Terkini Lainnya