9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!

Mereka punya tanggung jawab yang besar, nih! #WaktunyaKorea

Leader sekaligus main rapper merupakan dua posisi yang penting bagi setiap grup KPop. Idol yang terpilih untuk posisi tersebut harus benar-benar sesuai, punya kemampuan rap yang lebih menonjol, serta mampu memimpin setiap member dengan baik. 

Tugas tersebut tentu tak mudah. Namun, idol KPop perempuan di bawah ini terbukti bisa diandalkan untuk dua posisi penting tersebut. Yuk, simak!

1. Irene merupakan leader yang menerima saat member lain menyampaikan keluhan. Ia juga bertalenta sebagai main rapper

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!Irene Red Velvet (instagram.com/redvelvet.smtown)

2. Soyeon bekerja keras demi grupnya, terlebih ia memiliki banyak ide untuk konsep lagu yang menarik. Ia pun satu-satunya rapper bagi grupnya

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!Soyeon (G)I-DLE (instagram.com/official_g_i_dle)

3. Exy mengaku mengaku ingin menjadi leader yang membanggakan bagi WJSN. Ia juga selalu sukses memukau sebagai seorang rapper

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!Exy WJSN (instagram.com/exy_s2)

4. Tak hanya sebagai rapper, Eseo juga bertanggung jawab sebagai seorang leader bagi LUNARSOLAR yang terdiri dari 4 member

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!Eseo LUNARSOLAR (instagram.com/lunarsolar.official)

Baca Juga: 12 Idol KPop Kelahiran Tahun 2000 Ini Didapuk Jadi Rapper di Grupnya

5. WooAh CRAXY dekat dengan rekan grupnya sejak trainee. Tak heran ia dipercaya menjadi leader. Ia juga menjadi main rapper di grupnya!

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!WooAh CRAXY (instagram.com/craxy_official)

6. CL menjadi leader bagi 2NE1 sewaktu masih aktif dan ia sangat peduli pada setiap rekan grupnya. Ia juga main rapper yang bakatnya selalu jadi sorotan

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!CL (instagram.com/chaelincl)

7. Haneul kerap menceriakan suasana dan membuat member SATURDAY nyaman. Kemampuan rapnya membuat ia jadi main rapper

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!Haneul SATURDAY (instagram.com/official_saturday)

8. Juhyun merupakan member tertua yang memang cocok memimpin Bling Bling. Ia punya kemampuan rap yang tak dapat diremehkan!

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!Juhyun Bling Bling (instagram.com/blingbling_new)

9. Nayoung menjadi leader yang dipilih sendiri oleh member I.O.I. Ia melakukan yang terbaik dalam hal memimpin sekaligus nge-rap

9 Idol KPop Cewek yang Berperan sebagai Leader dan Main Rapper, Keren!Nayoung eks I.O.I (instagram.com/nayoung_lim96)

Deretan idol di atas memiliki tanggung jawab yang besar karena mendapat dua posisi penting bagi grup. Tak heran jika mereka bekerja keras untuk mengasah kemampuan rap sekaligus mengusahakan yang terbaik bagi grup masing-masing.

Baca Juga: Bersuara Emas, 9 Fakta Menarik Nayoung Si Main Vocalist LIGHTSUM

Fina Efendi Photo Verified Writer Fina Efendi

WINNER. DAY6.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Atqo

Berita Terkini Lainnya