9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun 

Mereka berusaha keras untuk segera debut di industri

Sebelum memulai debut, idol KPop biasanya menjalani masa pelatihan untuk mengasah bakatnya dalam jangka waktu tertentu. Agensi akan terus menilai perkembangan mereka sebelum akhirnya mereka dinyatakan layak untuk debut.

Tentu, durasi masa trainee bagi setiap idol berbeda-beda. Tak sedikit idol yang butuh waktu cukup lama sebelum akhirnya debut. Dua tahun sendiri umumnya menjadi jangka waktu pelatihan bagi kebanyakan idol dari berbagai grup KPop ternama, termasuk bagi sederet idol berikut ini.

Ada siapa saja? Yuk, simak ulasannya berikut ini!

1. Debut sebagai artis di Filipina, Sandara memulai kembali kariernya dengan menjalani trainee selama dua tahun sebelum menjadi member 2NE1

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun Sandara Park (instagram.com/daraxxi)

2. Shuhua yang ikut audisi di Cube Entertainment untuk menemani temannya ternyata juga lolos. Ia berlatih dua tahun sebelum jadi member (G)I-DLE

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun Shuhua (G)I-DLE (instagram.com/yeh.shaa_)

3. Siwon Super Junior mulai les menyanyi, menari, dan akting usai beberapa bulan di SM. Ia lantas debut setelah trainee dua tahun

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun Siwon Super Junior (instagram.com/siwonchoi)

4. Jun SEVENTEEN putuskan menerima tawaran casting Pledis Entertainment saat berada di China hingga berlatih dua tahun sebelum debut

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun Jun SEVENTEEN (instagram.com/junhui_moon)

5. Usai menang kompetisi menyanyi, D.O EXO ditawari audisi di SM Entertainment. Ia selama dua tahun sebelum debut sebagai main vocalist

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun D.O EXO (instagram.com/weareone.exo)

Baca Juga: 7 Idol KPop yang Jadi Trainee di Lebih dari 1 Agensi Sebelum Debut

6. Berawal dari casting jalanan, Joshua akhirnya bergabung Pledis Entertainment sebelum akhirnya debut bareng SEVENTEEN dua tahun kemudian

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun Joshua SEVENTEEN (instagram.com/joshua_acoustic)

7. CL jadi trainee selama dua tahun di YG Entertainment. Ia mengaku mempelajari industri musik Korea sebagai musisi selama masa trainee

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun CL (instagram.com/chaelincl)

8. Jeonghan SEVENTEEN berlatih selama dua tahun dua bulan sebelum debut. Ia dapat tawaran gabung Pledis Entertainment di pusat perbelanjaan

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun Jeonghan SEVENTEEN (twitter.com/pledis_17)

9. Wendy Red Velvet jadi trainee SM Entertainment usai mengikuti Global Audition di 2012. Setelah dua tahun berlatih, ia debut sebagai main vocalist

9 Idol KPop yang Jalani Masa Trainee Selama Dua Tahun Wendy Red Velvet (twitter.com/RVsmtown)

Kesabaran dan perjuangan mereka menuai hasil setimpal, mengingat mereka kini menjadi idol KPop yang sukses membuat banyak orang menggemarinya. Siapa favoritmu di antara sedret idol KPop di atas?

Baca Juga: 10 Idol KPop Cewek Ini Menjadi Trainee selama 5 Tahun, Pekerja Keras!

Fina Efendi Photo Verified Writer Fina Efendi

WINNER. DAY6.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Kidung Swara Mardika

Berita Terkini Lainnya