Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!

Pakai kursi meja dari tong bekas bisa jadi lebih estetik 

Beragam furnitur banyak beredar di pasaran. Mulai dari berbahan kayu, besi ataupun plastik dengan harga yang beragam tentunya. Nah, untuk kamu yang sedang mencari furnitur dengan konsep ruangan kamu. Mungkin furnitur berbahan dari tong bekas ini bisa kamu jadikan inspirasi.

Selain itu kamu secara tak langsung ikut mencibtai lingkungan, karena reuse tong bekas yang tak terpakai. Gak pakai lama, yuk intip beberapa mebel berbahan tong berikut, keep scrolling dude!

1. Lemari mini dari tong ini di terdapat roda, sehingga bisa kamu pindahkan dengan mudah. Cocok buat koleksi buku kamu

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

2. Tong ke-2 ini memiliki 4 laci. Kamu bisa meniru bentuk lucu nan simpelnya

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

3. Jika bosan dengan meja kayu, kamu bisa mencontoh meja dari tutup tong ini. Lebih awet dari meja kayu biasa dan murah!

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

4. Kamu juga bisa menggunakan tong utuh sebagai meja kamar. Sebagai pemanis, cat dengan warna favorit kamu

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

Baca Juga: 8 Cara Ini Perlu Kamu Lakukan Jika Ruanganmu Terasa Membosankan

dm-player

5. Untuk kamu yang suka barbeku, tong ini bisa kamu tiru sebagai pemanggang. Lebih hemat daripada harus membeli pemanggang kan?

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

6. Masih soal pemanggang, yang satu ini bisa muat lebih banyak karena posisinya yang mendatar!

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

7. Bosan dengan kursi yang itu-itu saja? Coba kursi dari tong bekas yang satu ini. Cocok juga buat ruangan berkonsep minimalis

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

8. Gunakan tong sebagai wastafel dengan warna abstrak yang membuat semakin menarik. Desain yang simple dan mudah ditiru

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

9. Meja gak melulu punya sudut simetris. Pakai tong yang di-press agak pipih dan ditambah kayu di bawah pun bisa jadi meja

Intip 9 Inspirasi DIY Mebel dengan Bahan Tong Bekas yang Unik, Murmer!Instagram.com/woodprocessingart

Nah, itulah tadi beberapa inspirasi DIY mebel yang terbuat dari tong. Ternyata tong bisa jadi perabot yang multifungsi bukan? Dengan harga yang lebih murah, kamar atau rumahmu juga bisa tetap unik dan menarik. Selamat mencoba!

Baca Juga: 12 Inspirasi Dekorasi Rumah dari Skateboard, Keren Abis!

Inibudi nya Photo Verified Writer Inibudi nya

Starling Addict, penyuka benda klasik dan kamu. Biasa bicara di IG @budinyi.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ernia Karina

Berita Terkini Lainnya