9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya Santun

berbagai model dan warna terlihat serasi

Pernikahan menjadi hal yang spesial bagi mempelai dan keluarga, sehingga penampilan harus diperhatikan dengan baik. Busana keluarga juga biasanya dipilih seragam agar kelihatan kompak dan serasi. 

Inilah beberapa referensi kebaya brokat hijab untuk seragam keluarga yang bisa kamu terapkan untuk orangtua. Simak terus, yuk, 9 inspirasi bajunya melalui artikel di bawah ini!

1. Kebaya kurung dengan aksen renda pada material, terlihat elok saat dipadupadankan dengan rok songket nan mewah

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya keluarga. (instagram.com/intanaletrino)

2. Pemilihan warna biru yang lembut untuk kebaya kutubaru memberi kesan cerah bagi keluarga, bikin acara siraman pernikahan kian syahdu

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya keluarga. (instagram.com/yuanitarohali)

3. Untuk pernikahan, orangtua pengantin bisa pakai kebaya biru berkerah tertutup. Gaya jadi kian sempurna dengan taburan payet yang berkelip

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya keluarga. (instagram.com/renzilazuardi)

4. Taburan payet dan manik-manik pada kebaya panjang berpalet warna bold ini, jadi unsur yang menambah kemegahan

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya keluarga. (instagram.com/mamah_kejora)

5. Ornamen selendang terkesan klasik untuk keluarga, apalagi ada hiasan berupa bros silver. Pilih warna jilbabnya yang senada dengan busana

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya brokat. (instagram.com/ambarpaes_jakarta)
dm-player

Baca Juga: 10 Kebaya Brokat untuk Seragam Bridesmaid, Elok Dipandang Mata

6. Kebaya kurung ciptakan gaya yang elegan bagi keluarga. Tambahan veil turut menyempurnakan penampilan

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya brokat. (insatgram.com/lenny_bamsoet)

7. Busana modifikasi dengan material brokat sulap penampilan jadi kian menakjubkan. Bawahannya berupa kain batik sarimbit yang seragam

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya brokat. (instagram.com/rsn.dw)

8. Simple dan tetap santun! Busana keluarga dengan model panjang ini, diberi hiasan berupa layering di bagian bawahnya

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya brokat. (instagram.com/lenny_bamsoet)

9. Serasi banget dipandang mata bila keluarga kenakan kebaya dengan model dan warna yang serupa. Pas untuk hari pernikahan

9 Ide Kebaya Brokat Hijab untuk Seragam Keluarga, Kesannya SantunIde kebaya seragam. (instagram.com/sistawedding)

Itulah beberapa kebaya untuk seragam keluarga yang akan membuatmu pemakainya kelihatan kian menawan. Sesuaikan warna dan modelnya agar serasi, ya!

Baca Juga: 9 Dress & Kebaya Brokat Cokelat untuk Seragam Keluarga, Kesannya Apik

Topik:

  • Dina Fadillah Salma
  • Febriyanti Revitasari

Berita Terkini Lainnya