9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!

#IDNTimesLife Nomor tiga udah punya belum? 

Selain dengan media tanah, beberapa tanaman mampu tumbuh subur hanya melalui media air. Di tahun 2020 ini, ada jenis tanaman dengan media air tertentu yang populer untuk dekorasi tanaman interior maupun eksterior rumah. 

Kali ini kami akan bagikan beberapa jenis tanaman media air yang paling dicari di tahun 2020. Ada favorit kamu gak? Intip di bawah deh!

1. Tanaman populer Monstera deliciosa atau Swiss Cheese Plant dengan bentuk daunnya yang unik

9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!flaxandtwine.com

2. Tanaman philodendron dengan varietasnya yang beragam, juga bisa ditanam dengan media air lho!

9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!abeautifulmess.com

3. Selanjutnya adalah Sirih Gading yang merupakan tanaman favorit dalam ruangan dengan bentuk daun hati

9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!katrinaleechambers.com/

4. Lucky Bamboo dengan media tanam air dan batu kecil, banyak dicari karena tergolong mudah perawatannya

9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!thespruce.com

6. Memiliki aroma yang khas, tanaman mint bisa tumbuh subur melalui media tanam air dengan ditaruh di gelas kaca

9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!smallgreenthings.com.au

7. Begonia dengan warna-warna bunga cerah, mendapat tempat sendiri bagi para pencinta tanaman

9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!thespruce.com

8. Gak ketinggalan, tradescantia dengan daun bercorak ungu dan garis hijau kombinasi putih yang memesona

9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!houseplanthouse.com

9. Tanaman mungil peperomia menjadi salah satu tanaman media air indoor di tahun 2020 yang difavoritkan

9 Jenis Tanaman Media Air Paling Dicari di Tahun 2020, Modalnya Mudah!leafandpaw.com

Itu tadi beberapa jenis tanaman dengan media air yang populer di tahun 2020. Ada tanaman favoritmu gak? Meski merawat tanaman sesimpel dengan air saja, namun konsistensi dalam perawatan tetap harus dijaga ya!

Baca Juga: Cocok untuk Kolam Ikan, Ini 5 Tanaman yang Mampu Menjernihkan Air

Topik:

  • Febriyanti Revitasari

Berita Terkini Lainnya