9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi Indoor

Jadi lebih sejuk

Menempatkan tanaman untuk dekorasi di dalam rumah bisa menjadi salah satu trik supaya ruangan tampak lebih hidup dan sejuk. Selain menambah keindahan ruangan, adanya tumbuhan juga bisa meningkatkan kualitas udara dan menjadi sarana pelepas stres kalau kamu hobi mengulik tanaman atau berkebun.

Banyak pilihan tanaman yang cocok untuk dekorasi indoor termasuk juga jenis pohon. Nah, berikut ini beberapa ide tanaman tropis jenis pohon yang bisa kamu aplikasikan di hunianmu.

1. Lemon meyer selain untuk dekorasi buahnya bisa dikonsumsi

9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorIlustrasi pohon lemon meyer (instagram.com/lavitabella07)

2. Cemara norfolk sekilas mirip cemara pada umumnya, tapi tanaman ini punya daun jarum yang lebih lembut jadi sangat cocok untuk dekor

9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorIlustrasi cemara norfolk (instagram.com/soo.pieora)

3. Pachira aquatica atau money tree sudah umum dijadikan tanaman hias, masyarakat Asia Timur menganggap pohon ini simbol keberuntungan

9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorIlustrasi money tree (instagram.com/wout_the_green_legend)

4. Ara biola atau ketapang biola, tanaman berdaun lebar ini bisa tumbuh sampai 3 meter

9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorIlustrasi ara biola (instagram.com/plantstellstories)

5. Schefflera amata atau umbrella tree juga bisa jadi pilihan karena perawatannya mudah

dm-player
9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorIlustrasi umbrella tree (instagram.com/_sflot_)

Baca Juga: 5 Tanaman Hias yang Cocok untuk Anak Kos, Bikin Ruangan Makin Estetis

6. Selain buahnya yang banyak manfaat, pohon zaitun juga bisa menghiasi salah satu sudut ruangan di rumah

9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorIlustrasi pohon zaitun sebagai dekorasi ruang (instagram.com/b.ballardhome)

7. Dragon tree atau Dracaena marginata untuk menciptakan nuansa mid-century modern

9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorIlustrasi dragon tree (instagram.com/plantae.vegetalis)

8. Dari kelompok palem, ada Ravenea rivularis alias palem majesty yang pet-friendly

9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorIlustrasi palem majesty (instagram.com/perfectplantsnursery)

9. Palem jari atau Rhapis excelsa juga tampak elegan untuk mempercantik ruangan

9 Tanaman Tropis Jenis Pohon yang Cocok untuk Dekorasi IndoorPalem jari (instagram.com/plant_mode)

Pemilihan pohon untuk dekorasi ruangan tentu harus mempertimbangkan beberapa hal karena pohon bisa terus tumbuh tinggi. Jangan lupa juga bahwa tanaman butuh cukup cahaya untuk tumbuh dengan baik. Jadi kira-kira pohon apa yang ingin kamu jadikan dekor di rumahmu?

Baca Juga: 5 Tanaman Hias yang Ampuh Sedot Polusi Udara, Bikin Suasana Sejuk!

Rasyi Fauzia Photo Verified Writer Rasyi Fauzia

Living my life

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Agsa Tian

Berita Terkini Lainnya